LANDASAN KONSEPTUAL PERENCANAAN DAN PERANCANGAN MUSEUM ARSITEKTUR DI YOGYAKARTA

Dwiputranto , Yosef Wikan Kusumadi (2013) LANDASAN KONSEPTUAL PERENCANAAN DAN PERANCANGAN MUSEUM ARSITEKTUR DI YOGYAKARTA. S1 thesis, UAJY.

[img]
Preview
Text (Halaman Judul)
0TA12956.pdf

Download (1MB) | Preview
[img]
Preview
Text (Bab I)
1TA12956.pdf

Download (218kB) | Preview
[img] Text (Bab II)
2TA12956.pdf
Restricted to Registered users only

Download (1MB)
[img] Text (Bab III)
3TA12956.pdf
Restricted to Registered users only

Download (711kB)
[img] Text (Bab IV)
4TA12956.pdf
Restricted to Registered users only

Download (763kB)
[img] Text (Bab IV)
4TA12956.pdf
Restricted to Registered users only

Download (763kB)
[img] Text (Bab V)
5TA12956.pdf
Restricted to Registered users only

Download (436kB)
[img]
Preview
Text (Bab VI)
6TA12956.pdf

Download (4MB) | Preview

Abstract

Didalam kehidupan manusia, arsitektur memberikan penghidupan yang lebih baik bagi manusia. Arsitektur merupakan integrated science yang memiliki berbagai bidang ilmu yang berada di dalamnya. Perkembangan arsitektur pada kehidupan manusia dari waktu ke waktu selalu mengalami perkembangan yang sangat maju. Perkembangan arsitektur tersebut dapat dilhat berbagai hasil karya arsitektur yang selalu dihasilkan oleh para arsitek, seniman, maupun mahasiswa. Secara tidak langsung arsitektur tidak dapat dilepas oleh kehidupan seharihari masyarakat. Arsitektur dapat memberikan pola pikir masyarakat untuk lebih baik. Oleh karena itu masyarakat perlu mengenal lebih jauh pemahaman arsitektur. Arsitektur tidak hanya dilihat dari sebuah bangunan tetapi berbagai aktivitas yang terjadi pada proses pembuatan sebuah karya arsitektur itulah yang dapat membantu masyarakat untuk mengalami sendiri arti sebuah arsitketur. Museum arsitektur menjadi wadah komunikasi yang baik untuk mengenalkan lebih banyak ilmu-ilmu pada arsitektur kepada masyarakat. Museum menjadi tempat yang akan dituju untuk memberikan pendidikan terhadap arsitektur kepada masyarakat. Di era globalisasi, perkembangan arsitektur telah mendorong sebuah gaya bangunan yang lebih kekinian. Perjalanan arsitektur di Indonesia khususnya arsitektur kontemporer telah berkembang untuk menjawab tuntutan pada era globalisasi saat ini. Dengan mengikuti aspek logos, pathos, dan ethos, rancangan museum arsitektur yang merujuk arsitektur kontemporer dapat memberikan pengaruh pola piker bagi manusia yang beraktivitas didalamnya untuk mengenal arti dari arsitektur dan menghadapi kehidupan yang lebih baik.

Item Type: Thesis (S1)
Uncontrolled Keywords: arsitektur, arsitektur kontemporer, museum arsitektur, logos, ethos, dan pathos, fleksibilitas
Subjects: Arsitektur > Bangunan Arsitektural
Penelitian Dosen > Arsitektur > Bangunan Arsitektural
Divisions: Fakultas Teknik > Program Studi Arsitektur
Depositing User: Editor UAJY
Date Deposited: 02 May 2013 11:52
Last Modified: 02 May 2013 11:52
URI: http://e-journal.uajy.ac.id/id/eprint/1248

Actions (login required)

View Item View Item