FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI KEPUTUSAN PELESTARIAN BANGUNAN TRADISIONAL DI DESA WISATA

Vitasurya, V. Reni and Pudianti, Anna and Rudwiarti, Lucia Asdra (2016) FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI KEPUTUSAN PELESTARIAN BANGUNAN TRADISIONAL DI DESA WISATA. In: SEMINAR NASIONAL SCAN#7:2016, 20 Oktober 2016, Yogyakarta, Universitas Atma Jaya Yogyakarta.

[img] Text (V. Reni Vitasurya, Anna Pudianti, Lucia Asdra Rudwiarti)
ProceedingSCAN7_A4 Asdra2.pdf

Download (48MB)

Abstract

Nilai-nilai filosofis dalam kehidupan manusia mengarahkan pada pencarian kebenaran. Keseimbangan hidup antara manusia, lingkungan alam, dan produk budaya manusia menciptakan harmoni kehidupan yang lebih berkelanjutan. Makalah ini mencoba mengkaji beberapa pemikiran filosofis dan upaya manusia dalam menciptakan peri kehidupan yang lebih seimbang dengan menyelaraskan pengaruh aspek kekuatan semesta alam dan tuntutan kebutuhan aktivitas manusia di perkotaan. Pendekatan konseptual makrokosmos mewarnai konfigurasi ruang perkotaan, terutama untuk kota tradisional. Sementara untuk kota-kota modern dan pascamodern mungkin ada sesuatu aspek yang terasa hilang, yang berkecenderungan menyebabkan ketidak-seimbangan harmonisasi antara manusia-alam-budaya.

Item Type: Conference or Workshop Item (Paper)
Uncontrolled Keywords: joglo, desa wisata, pelestarian, cagar budaya, pariwisata
Subjects: Arsitektur > Lingkungan Kawasan
Penelitian Dosen > Arsitektur > Lingkungan Kawasan
Divisions: Fakultas Teknik > Program Studi Arsitektur
Depositing User: Editor UAJY
Date Deposited: 19 Oct 2017 18:13
Last Modified: 09 Jun 2021 10:45
URI: http://e-journal.uajy.ac.id/id/eprint/12593

Actions (login required)

View Item View Item