EVALUASI NIAT BELI DAN PEMBELIAN DIANTARA GENERASI MILENIAL BERDASAR FAKTOR DEMOGRAFI DI YOGYAKARTA (Studi Konten Vlog Youtube)

Putra, Franciscus Mahendra Christya (2018) EVALUASI NIAT BELI DAN PEMBELIAN DIANTARA GENERASI MILENIAL BERDASAR FAKTOR DEMOGRAFI DI YOGYAKARTA (Studi Konten Vlog Youtube). S1 thesis, UAJY.

[img] Text (Franciscus Mahendra Christya Putra)
EM19573.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (6MB)

Abstract

Salah satu cara untuk meningkatkan pembelian konsumen adalah niat beli. Bagi para generasi milenial yang sudah familiar dengan teknologi, mereka menggunakan youtube sebagai sarana untuk mendapat informasi tentang suatu produk dimana mereka mempunyai niat untuk membeli suatu produk dan menggunakan vlog youtube sebagai sarana untuk menunjang niat beli menjadi suatu pembelian dari sebuah produk, Penelitian ini dilakukan untuk menguji perbedaan niat beli dan pembelian diantara generasi milenial di Yogyakarta ditinjau dari faktor demografis. Sampel penelitian adalah 164 orang yang termasuk dalam generasi milenial di Yogyakarta. Metode yang digunakan adalah analisis regresi linear sederhana. Hasil penelitian ini diketahui bahwa 1) faktor jenis kelamin tidak memiliki pengaruh dalam niat beli maupun pembelian 2) faktor karakteristik penggunaan media sosial youtube tidak memiliki pengaruh dalam niat beli maupun pembelian

Item Type: Thesis (S1)
Uncontrolled Keywords: Niat beli, pembelian
Subjects: Manajemen > Pemasaran
Divisions: Fakultas Ekonomi > Manajemen
Depositing User: Editor UAJY
Date Deposited: 10 Apr 2018 09:21
Last Modified: 10 Apr 2018 09:21
URI: http://e-journal.uajy.ac.id/id/eprint/14377

Actions (login required)

View Item View Item