RESOR TERAPUNG DI PULAU BUNAKEN SULAWESI UTARA

MAKALEW, INDRA RANDO (2018) RESOR TERAPUNG DI PULAU BUNAKEN SULAWESI UTARA. S1 thesis, UAJY.

[img] Text (RESOR TERAPUNG DI PULAU BUNAKEN SULAWESI UTARA)
TA14738.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (17MB)

Abstract

Resor terapung di pulau bunaken Sulawesi Utara merupakan sarana hunian komersial yang mendukung wisata taman laut bunaken. Berdasarkan data dinas pariwisata bahwa dari tahun 2012 -2017 pengunjung wisata meningkat signifikan. Resor ini akan menampung wisatawan asing maupun wisatawan lokal untuk menikmati wisata laut bunaken. Berdasarkan rencana pembangunan jangka panjang daerah (RPJPD)kota Manado Tahun 2005-2025, visi kota manado Adalah “Manado Pariwisata Dunai”. Di tambah juga pulau bunaken belum memiliki fasilitas wisata seperti resor terapung. Taman laut bunaken yang pernah di nobatkan sebagai salah satu taman laut terbaik di dunia ini berada di kawasan “segitiga emas” yaitu kawasan jalur peraian yang menghubungakan laut philipin, laut papua, dan laut Indonesi, dengan mempunyai lebih dari 3000 spesies laut dan trumbu karang. Taman laut bunaken juga memiliki biota-biota laut yang sangat di lindungi baik nasional maupun internasional. Bangunan resor terapung ini dirancang untuk dapat respon terhadap budaya lokal, memberikan pengenalan terhadap budaya lokal Minahasa baik dari manusia, bangunan, dan hal-hal yang menyangkut budaya minahasa. Seperti batik bentenan, kebiasaan orang minahasa, dan konsep hidup masyarakat minahasa yaitu “sitou timou tumou tou” yang artinya manusia hidup untuk menghidupkan manusia lain. Resor terapung ini mengusung konsep NiuwMinahasa yang artinya Minahasa yang baru, Dengan pengolahan bentuk dan tata massa bangunan akan menciptakan resor terapung yang kekinian dengan pendekatan kontemporer. Memberikan nilai-nilai modrn untuk memenuhi kebutuhan mannusia seperti spot-spot foto yang sudah menjadi bagian dalam perjalanan wisata. Dalam pengolahan tata massa juga memberikan nilai persaudaraan yang di ilustrasikan lewat tangan saling berjabatan. Resor terapung nantinya akan memberikan ketenangan, kenyamanan kepada pengguna/ wisatawan yang akan berkunjung.

Item Type: Thesis (S1)
Uncontrolled Keywords: Resor, arsitektur kontemporer, arsitektur minahasa, bentuk dan tata massa
Subjects: Arsitektur > Teknologi Arsitektural
Penelitian Dosen > Arsitektur > Teknologi Arsitektural
Divisions: Fakultas Teknik > Program Studi Arsitektur
Depositing User: Editor UAJY
Date Deposited: 07 Jun 2018 11:21
Last Modified: 07 Jun 2018 11:21
URI: http://e-journal.uajy.ac.id/id/eprint/14984

Actions (login required)

View Item View Item