POTENSI MATERIAL PADA HALAMAN SEBAGAI MEDIA PENYERAP SUARA DALAM MEREDUKSI KEBISINGAN LALU LINTAS

Mahanani, Agata Eka Siswandari Setia (2011) POTENSI MATERIAL PADA HALAMAN SEBAGAI MEDIA PENYERAP SUARA DALAM MEREDUKSI KEBISINGAN LALU LINTAS. S1 thesis, UAJY.

[img]
Preview
Text (Halaman Judul)
0TS12253.pdf

Download (248kB) | Preview
[img]
Preview
Text (Bab I)
1TS12253.pdf

Download (114kB) | Preview
[img]
Preview
Text (Bab II)
2TS12253.pdf

Download (68kB) | Preview
[img] Text (Bab III)
3TS12253.pdf
Restricted to Registered users only

Download (256kB)
[img] Text (Bab IV)
4TS12253.pdf
Restricted to Registered users only

Download (150kB)
[img] Text (Bab V)
5TS12253.pdf
Restricted to Registered users only

Download (473kB)
[img]
Preview
Text (Bab VI)
6TS12253.pdf

Download (295kB) | Preview

Abstract

Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui perbandingan tingkat penyerapan kebisingan dari beberapa antara lain : paving block, tanaman rumput, sawah dan pasir berdasarkan jarak yang ditentukan yaitu : 3 meter, 6 meter, dan 9 meter dari sumber bunyi. Lokasi penelitian dilakukan di daerah persawahan dan lahan kosong di Yogyakarta. Pengumpulan data di lakukan pada bulan Februari 2011. Data yang dikumpulkan meliputi besarnya tingkat kebisingan masing-masing media halaman berdasarkan jarak yang ditentukan dan skala volume yang berasal dari megaphone sebagai sumber bunyi. Survey dilakukan dengan menggunakan alat Sound Level Meter. Berdasarakan analisis data maka diketahui bahwa media halaman rumput dan sawah lebih ideal dalam menyerap kebisingan yang terjadi dibandingkan dengan media halaman lain seperti pasir dan paving block. Faktor jarak sangat mendukung dalam mereduksi gelombang bunyi yang memiliki kekuatan bunyi yang sangat besar, karena semakin jauhnya jarak telinga terhadap sumber kebisingan, maka semakin lemahlah bunyi yang diterima. Dalam penelitian ini, pada jarak 3 sampai 6 meter media halaman sebenarnya sudah mampu mereduksi tingkat kebisingan yang ada, hanya saja hasil survey di lapangan menunjukkan bahwa tingkat reduksi kebisingan dari masing-masing media halaman relative bersifat fluktuatif. Hal ini dikarenakan pengaruh alam seperti angin, cuaca, suhu, kelemb

Item Type: Thesis (S1)
Uncontrolled Keywords: kebisingan, Sound Level Meter, media halaman
Subjects: Sipil > Transportasi
Sipil > Transportasi
Divisions: Fakultas Teknik > Program Studi Teknik Sipil
Depositing User: Editor UAJY
Date Deposited: 17 May 2013 13:54
Last Modified: 17 May 2013 13:54
URI: http://e-journal.uajy.ac.id/id/eprint/1512

Actions (login required)

View Item View Item