PEMBANGUNAN SISTEM INFORMASI KESISWAAN BERBASIS WEB

Pratias, I Made Januarta (2016) PEMBANGUNAN SISTEM INFORMASI KESISWAAN BERBASIS WEB. S1 thesis, UAJY.

[img] Text (I Made Januarta Pratias)
TF05915.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (9MB)

Abstract

Tulisan ini berisi pembangunan sistem informasi data siswa yang meliputi nilai siswa berbasis web untuk sekolah menengah atas. Dalam satu sekolah ada banyak siswa yang mempunyai data siswa yang berbeda-beda. Tidak jarang data siswa, nilai dari siswa yang bersangkutan dicatat dan disimpan secara manual. Apabila nilai tersebut disimpan dalam komputer maupun situs website, oleh karena itu perlu alat bantu untuk mengolah data sedemikian banyak dengan menggunakan suatu aplikasi maupun berupa website yang dirancang sesuai kebutuhan sekolah yang bersangkutan. Sistem Informasi data siswa dapat diakses melalui internet dimana pengguna mendapatkan informasi mengenai data siswa, materi, dan nilai siswa yang akan ditampilkan melalui situs ini. Sedangkan dari pihak pengguna lainnya yaitu guru dapat melakukan penilaian terhadap masing-masing siswa sehingga dapat dengan mudah mengetahui nilai pada masingmasing siswa. Informasi ini diakses melalui situs yang akan mudah dilihat. Dengan sistem informasi data siswa kepada orang tua siswa berbasis web untuk sekolah menengah atas ini diharapkan mampu membantu para pengguna khususnya guru untuk melakukan penilaian kepada masing-masing siswa sehingga nantinya para orang tua siswa dapat mengetahui nilai dari siswanya sendiri yang didapat pada tahun ajaran saat itu.

Item Type: Thesis (S1)
Uncontrolled Keywords: Sistem Informasi Data Siswa, Website, Sekolah Menengah Atas.
Subjects: Teknik Informatika > Mobile Computing
Divisions: Fakultas Teknologi Industri > Teknik Informatika
Depositing User: Editor UAJY
Date Deposited: 18 Jul 2018 10:06
Last Modified: 18 Jul 2018 10:06
URI: http://e-journal.uajy.ac.id/id/eprint/15183

Actions (login required)

View Item View Item