SELEBRITI ENDORSER, SELF-BRAND CONNECTION, DAN EKUITAS MEREK (STUDI PADA BAKMI MEWAH DENGAN RAFFI AHMAD SEBAGAI SELEBRITI ENDORSER)

Wibowo, Kevin Christiawan (2018) SELEBRITI ENDORSER, SELF-BRAND CONNECTION, DAN EKUITAS MEREK (STUDI PADA BAKMI MEWAH DENGAN RAFFI AHMAD SEBAGAI SELEBRITI ENDORSER). S1 thesis, UAJY.

[img] Text (Kevin Christiawan Wibowo)
EM21040.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (3MB)

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis pengaruh selebriti endorser, self-brand connection, dan ekuitas merek dimana self-brand connection menjadi variabel mediasi. Penelitian ini juga menganalisis kesesuaian selebriti terhadap merek yang diiklankan sebagai variabel moderasi. Data yang diperoleh berasal dari penyebaran kuesioner secara online kepada konsumen yang pernah membeli dan mengonsumsi produk Bakmi Mewah. Hasil Analisis menunjukkan bahwa selebriti endorser, self-brand connection, dan ekuitas merek memiliki pengaruh satu dengan yang lain. Self-brand connection memediasi secara partial dan complementary. Kesesuaian selebriti terhadap merek yang diiklankan tidak memiliki pengaruh sebagai variabel moderasi.

Item Type: Thesis (S1)
Uncontrolled Keywords: Selebriti Endorser, Self-Brand Connection, Ekuitas Merek, Kesesuaian Selebriti Terhadap Merek yang Diiklankan.
Subjects: Manajemen > Pemasaran
Divisions: Fakultas Ekonomi > Manajemen
Depositing User: Editor UAJY
Date Deposited: 10 Sep 2018 08:10
Last Modified: 10 Sep 2018 08:10
URI: http://e-journal.uajy.ac.id/id/eprint/15831

Actions (login required)

View Item View Item