PENGARUH TIME BUDGET PRESSURE, LOCUS OF CONTROL DAN BURNOUT TERHADAP PERILAKU DISFUNGSIONAL AUDIT

Febriantika, Yusvensia Jesica Anggun (2018) PENGARUH TIME BUDGET PRESSURE, LOCUS OF CONTROL DAN BURNOUT TERHADAP PERILAKU DISFUNGSIONAL AUDIT. S1 thesis, UAJY.

[img] Text
EA21653.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (7MB)

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis dan menguji hipotesis pengaruh time budget pressure, locus of control dan burnout terhadap perilaku disfungsional audit secara parsial pada auditor eksternal pada Kantor Akuntan Publik Yogyakarta, Solo dan Semarang. Penelitian ini dilakukan pada 105 auditor eksternal. Teknik pengambilan sampel pada penelitian ini adalah Convinience sampling menurut Jogiyanto (2013) merupakan sebuah pengambilan sampel secara nyaman, dilakukan dengan memilih sampel bebas sekehendak perisetnya. Hasil penelitian dalam penelitian ini menunjukan bahwa time budget pressure, locus of control dan burnout berpengaruh signifikan secara parsial terhadap perilaku disfungsioanal audit.

Item Type: Thesis (S1)
Uncontrolled Keywords: Time budget pressure, locus of control, burnout dan perilaku disfungsional audit
Subjects: Akuntansi > Auditing dan Sistem Informasi
Divisions: Fakultas Ekonomi > Akuntansi
Depositing User: Editor UAJY
Date Deposited: 04 Apr 2019 03:56
Last Modified: 04 Apr 2019 03:56
URI: http://e-journal.uajy.ac.id/id/eprint/18024

Actions (login required)

View Item View Item