PENGARUH MOTIVASI BELANJA HEDONIS TERHADAP NIAT PEMBELIAN IMPULSIF KONSUMEN MUDA DI YOGYAKARTA

PRABOWO, ADYANTO RIZQI (2019) PENGARUH MOTIVASI BELANJA HEDONIS TERHADAP NIAT PEMBELIAN IMPULSIF KONSUMEN MUDA DI YOGYAKARTA. S1 thesis, UAJY.

[img] Text
EM21276.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (3MB)

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui dan menganalisis pengaruh motivasi belanja hedonis terhadap niat pembelian impulsif konsumen muda di Yogyakarta. Sampel dalam penelitian ini adalah konsumen muda di Yogyakarta yang melakukan belanja tiap bulannya. Metode pengumpulan data yang digunakan adalah dengan menyebarkan kuesioner kepada responden. Hasil penelitian ini membuktikan bahwa lima dimensi Motivasi Belanja Hedonis (Kebaruan, Kesenangan, Pujian, Pelarian, Interaksi Sosial) terbukti memiliki pengaruh positif terhadap niat pembelian impulsif konsumen muda di Yogyakarta. Hasil Moderasi karakteristik situasional yaitu Ketersediaan Uang, Ketersediaan Waktu secara positif dan signifikan memoderasi hubungan Motivasi Belanja Hedonis dan variabel Niat Pembelian Impulsif Konsumen Muda di Yogyakarta dan Definisi Tugas secara negatif dan signifikan memoderasi hubungan Motivasi Belanja Hedonis dan variabel Niat Pembelian Impulsif Konsumen Muda di Yogyakarta.

Item Type: Thesis (S1)
Uncontrolled Keywords: Nilai Belanja Hedonis, Niat Pembelian Impulsif, Karakteristik Situasional, Anak Muda
Subjects: Manajemen > Pemasaran
Divisions: Fakultas Ekonomi > Manajemen
Depositing User: Editor UAJY
Date Deposited: 18 Jun 2019 05:38
Last Modified: 18 Jun 2019 05:38
URI: http://e-journal.uajy.ac.id/id/eprint/19039

Actions (login required)

View Item View Item