CLUB HOUSE PADANG GOLF MERAPI DI YOGYAKARTA

Supriyanta, . (1998) CLUB HOUSE PADANG GOLF MERAPI DI YOGYAKARTA. S1 thesis, UAJY.

[img] Text
TA05018.pdf
Restricted to Registered users only

Download (8MB)

Abstract

Dunia olahraga dari tahun ke tahun selalu berkembang, terlebih dengan anjuran pemerintah untuk mengolahragakan masyarakat dan memasyarakatkan olahraga, dimana semua ini mempunyai tujuan utama yaitumenyehatkan mental dan jiwa bangsa Indonesia. berolahraga golf juga saat ini merupakan olahraga yang menjadi gaya hidup para eksekutif dan profesional, dari kenyataan tersebut perlu adanya suatu wadah yang dapat menampung kegiatan berlangsung dalam Club House. Dalam penyediaan Club House yang perlu diperhatikan adalah kelancaran dan keefektifan dari awal proses sampai akhir kegiatan berlangsung. Disini dibutuhkan suatu tata ruang luar, tata ruang dalam, maupun keseluruhan bangunan yang terorganisasi sehingga ruang-ruang yang berhubungan dapat dikelompokan dan antara kegiatan tidak terjadi crossing. Dengan dibangunnya Club House diharapkan semua kegiatan yang berlansung dapat memiliki suatu kesatuan yang berkesinambungan dari awal kegiatan sampai akhir kegiatan, sehingga semua kegiatan berjalan lancar.adanya pemisahan kegiatan yang bersifat utama dengan kegiatan operasional, administrasi dan service akhirnya semua akan terasa mudah mengkoordinasikan kegiatan yang berlangsung.

Item Type: Thesis (S1)
Subjects: Arsitektur > Bangunan Arsitektural
Penelitian Dosen > Arsitektur > Bangunan Arsitektural
Divisions: Fakultas Teknik > Program Studi Arsitektur
Depositing User: Editor UAJY
Date Deposited: 18 Jul 2019 02:06
Last Modified: 18 Jul 2019 02:06
URI: http://e-journal.uajy.ac.id/id/eprint/19440

Actions (login required)

View Item View Item