PUSAT PENDIDIKAN PELATIHAN OLAHRAGA DI SALATIGA TINJAUAN TATA RAUNG LUAR DAN SIRKULASI

Novandaru, Bangun (2000) PUSAT PENDIDIKAN PELATIHAN OLAHRAGA DI SALATIGA TINJAUAN TATA RAUNG LUAR DAN SIRKULASI. S1 thesis, UAJY.

[img] Text
TA07162.pdf
Restricted to Registered users only

Download (3MB)

Abstract

Salatiga sebagai kota pendidikan, perdagangan, jasa dan pariwisata bayak memiliki atlit olahraga yang berbakat dan potensial untuk dibina. Diklat-diklat olahraga di daerah yang jumlahnya hanya ada 7 di seluruh Indonesia belum mampu menampung sleuruh atlit-atlit pelajar yang berbakat dan potensial. elama ini mereka mendapat dasar-dasar olahraga hanya malalui ajang pertandingan lokal dan disekolah-sekolah umum. Mereka hanya mengandalkan insting dan bakat alami. Dengan adanya diklat-diklat yang tersebar diberbagai daerah ini, nantinya akan muncul dan tercipta atlit-atlit yang tangguh dan profesional di cabang dan bidangnya masing-masing. Diklat olahraga ini tidak hanya menampung siswa dimana diklat ini berada tapi juga berasal dari daerah sekitar, hal ini nampak dari banyaknya pendaftar yang tidak bisa tertampung pada diklat-diklat yang sudah ada.

Item Type: Thesis (S1)
Subjects: Arsitektur > Bangunan Arsitektural
Penelitian Dosen > Arsitektur > Bangunan Arsitektural
Divisions: Fakultas Teknik > Program Studi Arsitektur
Depositing User: Editor UAJY
Date Deposited: 19 Jul 2019 04:03
Last Modified: 19 Jul 2019 04:03
URI: http://e-journal.uajy.ac.id/id/eprint/19463

Actions (login required)

View Item View Item