LANDASAN KONSEPTUAL PERENCANAAN DAN PERANCANGAN ARSITEKTUR PENGEMBANGAN FASILITAS KAWASAN WISATA BAHARI DI DESA BATUKOTA, DI PULAU LEMBEH

Tinamberan, Mahdalena Meilinda (2019) LANDASAN KONSEPTUAL PERENCANAAN DAN PERANCANGAN ARSITEKTUR PENGEMBANGAN FASILITAS KAWASAN WISATA BAHARI DI DESA BATUKOTA, DI PULAU LEMBEH. S1 thesis, UAJY.

[img] Text (Mahdalena Meilinda Tinamberan)
TA15410.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (10MB)

Abstract

Dasar dari penelitian dengan judul “Pengembangan Fasilitas di Kawasan Wisata Bahari Desa Batukota, Pulau Lembeh” merupakan isu yang sedang hangat dikalangan pemerintah daerah Kota Bitung. Dimana pengembangan perekonomian masyarakat baru saja akan merintis pada sektor pariwisata. Dengan itu, pemerintah menyiapkan diri dengan direncanakan pengembangan fasilitas wisata dengan melibatkan masyarakat. Kondisi masyarakat Pulau Lembeh yang terbuka dan ramah tamah menjadi nilai yang dijunjung tinggi dalam mengembangkan kepariwisataan di Pulau Lembeh. Sehingga penekanan studi di Kawasan Wisata Bahari Desa Batukota mengusung suasana terbuka dan komunikatif dengan penataan massa dan ruang fasilitas. Perwujudan ruang terbuka menjadikan kawasan wisata sebagai sarana interaksi sosial dan wadah pengenalan nilai-nilai budaya. Berkaitan dengan itu, pendekatan arsitektur social sustainability menekankan lingkungan fisik yang berkelanjutan dengan mengedepankan keberadaan manusia yang tinggal dilingkungan tersebut dapat meningkatkan kehidupan dan terus berkembang. Desain-desain yang diusulkan yakni menghadirkan ruang - ruang yang sifatnya bersama, mengurangi pembatas ruang sehingga tercipta ruang-ruang hidup yang menerus dan berdekatan. Suasana alamiah Desa Batukota dengan lingkungan sosial yang terbuka dan akrab mampu menciptakan sense of belonging antar pengunjung dan warga setempat.

Item Type: Thesis (S1)
Uncontrolled Keywords: Suasana alamiah Desa Batukota
Subjects: Arsitektur > Bangunan Arsitektural
Penelitian Dosen > Arsitektur > Bangunan Arsitektural
Divisions: Fakultas Teknik > Program Studi Arsitektur
Depositing User: Lia natanaelia utami
Date Deposited: 24 Sep 2019 03:31
Last Modified: 24 Sep 2019 03:31
URI: http://e-journal.uajy.ac.id/id/eprint/20104

Actions (login required)

View Item View Item