FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI PRODUKSI SUSU SAPI DI DESA TAMBAK, KECAMATAN MOJOSONGO, KABUPATEN BOYOLALI, JAWA TENGAH TAHUN 2008

Wijayanti, Anita (2008) FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI PRODUKSI SUSU SAPI DI DESA TAMBAK, KECAMATAN MOJOSONGO, KABUPATEN BOYOLALI, JAWA TENGAH TAHUN 2008. S1 thesis, Universitas Atma Jaya Yogyakarta.

[img]
Preview
Text (Anita Wijayanti)
031114428_bab 0.pdf

Download (716kB) | Preview
[img]
Preview
Text
031114428_bab 1.pdf

Download (861kB) | Preview
[img]
Preview
Text
031114428_bab 2.pdf

Download (721kB) | Preview
[img]
Preview
Text
031114428_bab 3.pdf

Download (816kB) | Preview
[img]
Preview
Text
031114428_bab 4.pdf

Download (290kB) | Preview
[img]
Preview
Text
031114428_bab 5.pdf

Download (429kB) | Preview

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui dan menganalisa pengaruh faktor­ faktor produksi yaitu jumlah pakan konsentrat dan jumlah pakan bijauan terhadap besamya produksi susu sapi di Desa Tambak, Kecamatan Mojosongo, Kabupaten BoyoIali, Jawa Tengah Tahun 2008. Metode pengambilan sampel yang digunakan dalam riset ini adalah metode Simple Random sample (sampel acak sederhana). Fungsi produksi menggunakan fungsi produksi Cobb-Douglas kemudian dilanjutkan dengan uji asumsi klasik yang terdiri dari Uji Heteroskedastisitas dan Uji Multikolinearitas. Setelah uji asumsi klasik, kemudian dilanjutkan dengan uji statistik untuk mengetahui hubungan antara variabel independen dan dependen, yaitu dengan menggunakan uji t, uji F dan koefisien regresi. Setelah dilakukan pengujian asumsi klasik dan statistik maka basil yang dipero leh dari penelitian ini yaitu dari hasil analisis terbukti bahwa jumlah pakan konsentrat secara individu berpengaruh secara positif dan signifikan, jumlah pakan bijauan secara individu berpengaruh secara positif dan signifikan.

Item Type: Thesis (S1)
Uncontrolled Keywords: produksi susu sapi, jumlah pakan konsentrat, jumlah pakan hijauan, fungsi produksi Cobb-Douglas.
Subjects: Ilmu Ekonomi > UKM
Divisions: Fakultas Ekonomi > Ilmu Ekonomi
Depositing User: Editor 3 uajy
Date Deposited: 11 Jan 2022 10:28
Last Modified: 11 Jan 2022 11:06
URI: http://e-journal.uajy.ac.id/id/eprint/26160

Actions (login required)

View Item View Item