PENGARUH BRAND HERITAGE TERHADAP NIAT BELI DENGAN KEPERCAYAAN DAN LOYALITAS SEBAGAI MEDIASI (STUDI PADA PRODUK JAMU DAN OBAT HERBAL SIDO MUNCUL)

Dewi, Visenta Shavira Kumala (2022) PENGARUH BRAND HERITAGE TERHADAP NIAT BELI DENGAN KEPERCAYAAN DAN LOYALITAS SEBAGAI MEDIASI (STUDI PADA PRODUK JAMU DAN OBAT HERBAL SIDO MUNCUL). S1 thesis, Universitas Atma Jaya Yogyakarta.

[img]
Preview
Text (Visenta Shavira Kumala Dewi)
170323429_Bab 0.pdf

Download (472kB) | Preview
[img]
Preview
Text
170323429_Bab 1.pdf

Download (361kB) | Preview
[img]
Preview
Text
170323429_Bab 2.pdf

Download (377kB) | Preview
[img] Text
170323429_Bab 3.pdf
Restricted to Registered users only

Download (296kB)
[img] Text
170323429_Bab 4.pdf
Restricted to Registered users only

Download (463kB)
[img]
Preview
Text
170323429_Bab 5.pdf

Download (225kB) | Preview

Abstract

Tujuan dari penelitian ini adalah untuk memperoleh bukti bahwa brand heritage atau warisan merek memiliki peran atau pengaruh terhadap niat beli, kepercayaan, dan loyalitas kepada pelanggan dari merek Sido Muncul dengan adanya dua variabel sebagai mediasi. Data yang digunakan dalam penelitian ini berupa data primer yaitu kuesioner yang disebarkan kepada 130 responden secara online di seluruh wilayah negara Indonesia, dengan pernyataan yaitu sebanyak 16 item. Data sekunder meliputi buku, jurnal penelitian, dan juga beberapa artikel yang berkaitan tentang penelitian ini. Pengambilan sampel dilakukan dengan menggunakan metode judgement sampling dengan kuesioner yang menggunakan skala Likert-5 Points mulai dari 1 "Sangat Tidak Setuju" sampai 5 "Sangat Setuju". Hasil dari penelitian ini menunjukkan bahwa brand heritage atau warisan merek berpengaruh positif dan signifikan terhadap niat beli, kepercayaan merek, dan loyalitas merek. Untuk pengaruh tidak langsung, warisan merek yang dimediasi oleh loyalitas merek juga berpengaruh secara positif dan signifikan terhadap niat beli dan warisan merek yang dimediasi oleh kepercayaan merek tidak berpengaruh terhadap niat beli.

Item Type: Thesis (S1)
Uncontrolled Keywords: brand heritage, niat beli, kepercayaan merek, loyalitas merek, mediasi.
Subjects: Manajemen > Pemasaran
Divisions: Fakultas Ekonomi > Manajemen
Depositing User: Editor 3 uajy
Date Deposited: 28 Jul 2022 10:03
Last Modified: 28 Jul 2022 10:03
URI: http://e-journal.uajy.ac.id/id/eprint/27074

Actions (login required)

View Item View Item