Pawestri, Brigitta Edelwisca (2022) PENGARUH FRAUD DIAMOND TERHADAP FINANCIAL STATEMENT FRAUD PADA PERUSAHAAN MANUFAKTUR YANG TERDAFTAR DI BEI TAHUN 2016-2020. S1 thesis, Universitas Atma Jaya Yogyakarta.
|
Text (Brigitta Edelwisca Pawestri)
180424220_Bab 0.pdf Download (475kB) | Preview |
|
|
Text
180424220_Bab 1.pdf Download (232kB) | Preview |
|
|
Text
180424220_Bab 2.pdf Download (389kB) | Preview |
|
Text
180424220_Bab 3.pdf Restricted to Registered users only Download (377kB) |
||
Text
180424220_Bab 4.pdf Restricted to Registered users only Download (270kB) |
||
|
Text
180424220_Bab 5.pdf Download (243kB) | Preview |
Abstract
Laporan keuangan harus disajikan secara andal, relevan, dan bebas dari fraud. Namun nyatanya, tidak sedikit perusahaan yang berbuat curang agar laporan keuangannya memperlihatkan peningkatan keuntungan setiap tahunnya. Salah satu upaya untuk deteksi financial statement fraud adalah dengan fraud diamond. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh faktor-faktor fraud diamond yaitu pressure, opportunity, rationalization, dan capability terhadap financial statement fraud dengan Beneish M-Score. Penelitian ini menggunakan metode purposive sampling. Sampel yang digunakan pada penelitian ini adalah 109 perusahaan manufaktur yang telah memenuhi kriteria dari 133 perusahaan yang terdaftar di BEI selama periode 2016-2020 sehingga total sampel pada periode penelitian berjumlah 545 data. Uji hipotesis pada penelitian ini menggunakan uji regresi logistik dan mendapatkan hasil bahwa financial stability dan auditor change berpengaruh positif terhadap financial statement fraud. Sementara itu, ineffective monitoring dan change of directors tidak berpengaruh terhadap financial statement fraud. Saran untuk peneliti selanjutnya adalah dapat menguji kembali atau menambah sampel penelitian ini pada sektor yang berbeda, serta dapat menggunakan proksi lain yang terdapat di dalam fraud diamond. Selain itu, peneliti selanjutnya yang menggunakan auditor change sebagai salah satu proksi fraud diamond disarankan untuk melihat afiliasi Kantor Akuntan Publik di Indonesia.
Item Type: | Thesis (S1) |
---|---|
Uncontrolled Keywords: | Fraud Diamond, Financial Statement Fraud, Beneish M-Score |
Subjects: | Akuntansi > Akuntansi Keuangan |
Divisions: | Fakultas Ekonomi > Akuntansi |
Depositing User: | Editor 3 uajy |
Date Deposited: | 21 Oct 2022 11:30 |
Last Modified: | 21 Oct 2022 11:30 |
URI: | http://e-journal.uajy.ac.id/id/eprint/27654 |
Actions (login required)
View Item |