PERANCANGAN CAT SHELTER DI JAKARTA SELATAN DENGAN PENDEKATAN ARSITEKTUR EKOLOGI

Nathaniel, Etantyo (2022) PERANCANGAN CAT SHELTER DI JAKARTA SELATAN DENGAN PENDEKATAN ARSITEKTUR EKOLOGI. S1 thesis, Universitas Atma Jaya Yogyakarta.

[img]
Preview
Text (Etantyo Nathaniel)
180117194_Bab 0.pdf

Download (552kB) | Preview
[img]
Preview
Text
180117194_Bab 1.pdf

Download (224kB) | Preview
[img]
Preview
Text
180117194_Bab 2.pdf

Download (1MB) | Preview
[img] Text
180117194_Bab 3.pdf
Restricted to Registered users only

Download (786kB)
[img] Text
180117194_Bab 4.pdf
Restricted to Registered users only

Download (117kB)
[img]
Preview
Text
180117194_Bab 5.pdf

Download (205kB) | Preview

Abstract

Sejak zaman dahulu kala hewan sudah menjadi sahabat dekat bagi manusia. Contohnya seperti kerbau yang membantu para petani membajak sawah, kuda sebagai sarana transportasi, anjing sebagai teman bagi manusia sekaligus sebagai penjaga rumah, dan masih banyak lagi. Tetapi seiring bertambahnya waktu jumlah populasi kucing yang terlantar di Jakarta semakin banyak dan timbul juga masalah baru yaitu masalah penyakit yang bisa menular dari hewan ke manusia. Dilansir dari artikel pada laman kumparan.com, jumlah kucing di kota Jakarta pada 3 tahun terakhir ini sangat melonjak. Pemprov DKI Jakarta juga melakukan kegiatan razia kucing terlantar di kawasan kota Jakarta, tetapi masalah overpopulation ini perlu ada solusi lain supaya meningkatkan kualitas hidup di kota Jakarta. Untuk merespon masalah ini maka perlu sebuah cat shelter sebagai pusat perawatan dan wadah bagi hewan-hewan terlantar tersebut. Selain mengatasi masalah overpopulation kucing yang terlantar tersebut, cat shelter ini juga diharapkan bisa merespon kondisi pandemi saat ini, pemilik hewan yang sedang jatuh sakit atau sedang melakukan isolasi mandiri dan sedang tidak bisa merawat hewannya bisa menitipkan hewannya sementara di cat shelter ini. cat shelter ini juga akan dirancang menjadi sarana rekreasi, studi menunjukkan hewanhewan bisa menjaga suasana hati kita tetap positif. Bagi mereka yang sedang jenuh bisa berkunjung di shelter untuk bermain dengan hewan-hewan ini untuk mengurangi kejenuhan tersebut dan tentunya harus menaati protokol kesehatan. Tipologi ini menggunaakan pendekatan arsitektur ekologi yang akan diimplementasikan pada ruang interior untuk menciptakan lingkungan rehabilitasi yang baik bagi hewanhewan tersebut dan tentunya tidak mempengaruhi kesejahteraan dan kualitas hidup pelaku didalamnya. Desain ini juga diharapakan menjadi desain yang ramah lingkungan dengan penataan ruang terbuka yang efisien dan tentunya bisa memberikan perawatan serta mengontrol populasi kucing liar di kawasan ibu kota.

Item Type: Thesis (S1)
Uncontrolled Keywords: Cat shelter, Arsitektur Ekologi, Interior
Subjects: Arsitektur > Lingkungan Kawasan
Penelitian Dosen > Arsitektur > Lingkungan Kawasan
Divisions: Fakultas Teknik > Program Studi Arsitektur
Depositing User: Editor 3 uajy
Date Deposited: 28 Nov 2022 10:38
Last Modified: 28 Nov 2022 10:38
URI: http://e-journal.uajy.ac.id/id/eprint/28071

Actions (login required)

View Item View Item