PENGARUH KEPUASAN TERHADAP KEPERCAYAAN KONSUMEN (Studi pada konsumen pengguna jasa layanan kecantikan Natasha Skin Care Yogyakarta)

Sitompul, Yuda Arsendo (2022) PENGARUH KEPUASAN TERHADAP KEPERCAYAAN KONSUMEN (Studi pada konsumen pengguna jasa layanan kecantikan Natasha Skin Care Yogyakarta). S1 thesis, Universitas Atma Jaya Yogyakarta.

[img]
Preview
Text (Yuda Arsendo Sitompul)
170323473_Bab 0.pdf

Download (820kB) | Preview
[img]
Preview
Text
170323473_Bab 1.pdf

Download (400kB) | Preview
[img]
Preview
Text
170323473_Bab 2.pdf

Download (540kB) | Preview
[img] Text
170323473_Bab 3.pdf
Restricted to Registered users only

Download (562kB)
[img] Text
170323473_Bab 4.pdf
Restricted to Registered users only

Download (534kB)
[img]
Preview
Text
170323473_Bab 5.pdf

Download (402kB) | Preview

Abstract

Kepercayaan menjadi salah satu kunci keberhasilan dalam bisnis. Kepercayaan dapat ditingkatkan melalui peningkatan kepuasan konsumen. Kepuasan konsumen dalam industri jasa ditentukan oleh seberapa baik sebuah perusahaan untuk dapat menyampaikan jasa layanan kepada konsumen. Penelitian ini dilakukan untuk menguji pengaruh kepuasan konsumen terhadap kepercayaan konsumen. Penelitian dilakukan pada 120 orang konsumen pengguna jasa layanan Natasha Skin Care. Metode pengumpulan data menggunakan kuesioner dan metode pengukuran data menggunakan skala likert. Analisis data pada penelitian ini menunggunakan analisis regresi linier sederhana. Hasil penelitian ini memberikan informasi bahwa: 1) Kepuasan konsumen secara signifikan mampu mempengaruhi 65,7% perubahan kepercayaan konsumen. 2) Kepuasan konsumen memiliki pengaruh yang positif dan signifikan terhadap kepercayaan konsumen.

Item Type: Thesis (S1)
Uncontrolled Keywords: kepuasan dan kepercayaan
Subjects: Manajemen > Pemasaran
Divisions: Fakultas Ekonomi > Manajemen
Depositing User: Editor 3 uajy
Date Deposited: 24 Feb 2023 13:41
Last Modified: 24 Feb 2023 13:41
URI: http://e-journal.uajy.ac.id/id/eprint/28537

Actions (login required)

View Item View Item