PERANCANGAN INFRASTRUKTUR (Studi Kasus : Analisa Ruas Jalan Simpang Bersinyal Pertigaan Jalan Kolombo Daerah Istimewa Yogyakarta)

Ubey, PPatricia Aquarista Magdalena (2021) PERANCANGAN INFRASTRUKTUR (Studi Kasus : Analisa Ruas Jalan Simpang Bersinyal Pertigaan Jalan Kolombo Daerah Istimewa Yogyakarta). S1 thesis, Universitas Atma Jaya Yogyakarta.

[img]
Preview
Text (Patricia Aquarista Magdalena Ubey)
150216274_Bab 0.pdf

Download (985kB) | Preview
[img]
Preview
Text
150216274_Bab 1.pdf

Download (461kB) | Preview
[img] Text
150216274_Bab 2.pdf
Restricted to Registered users only

Download (1MB)
[img] Text
150216274_Bab 3.pdf
Restricted to Registered users only

Download (307kB)

Abstract

Penelitian ini dilatarbelakangi oleh adanya kegiatan terapan yang berhubungan dengan analisa geometri jalan raya yang terdiri atas pengamatan moving car observe, spot speed test, pengamatan simpang bersinyal, pengamatan pejalan kaki dan pesepeda. Hal tersebut berkaitan erat dengan perencanaan struktur bangunan yang meliputi perancangan struktur, perancangan jalan, perancangan bangunan air, dan perancangan biaya dan waktu. Seluruh perencanaan dan pengamatan yang dilakukan memiliki latar belakang permasalahan yang berbeda-beda. Pertama, dari segi perancangan struktur gedung, terdapat permasalahan struktur gedung di daerah yang memiliki tingkat rawan gempa yang tinggi di Indonesia. Adapun parsyaratan yang harus dilakukan agar gedung memiliki pondasi yang kuat terhadap gempa yaitu persyaratan pondasi, kolom dan balok, analisis atap, beban mati dan beban hidup, serta perhitungan beban gempa. Kedua, dari segi perancangan struktur jalan, terdapat permasalahan struktur jalan yang berhubungan dengan kecepatan kendaraan yang melintasi suatu titik, waktu lampu hijau yang efektif dan actual, dan rata-rata pejalan kaki dan pesepeda. Ketiga, dari segi perancangan struktur bangunan air yang berhubungan dengan debit air maksimum dan luasan sungai agar sesuai dengan data curah hujan yang didapatkan di lapangan. Keempat, dari segi perencanaan biaya dan waktu yang terhadap proyek pembangunan rumah tinggal di Kabupaten Sleman yang memiliki luas bangunan ± 231,4 m² dengan konstruksi bangunan berupa beton bertulang. Dari berbagai permasalahan yang diuraikan, adapun metode yang digunakan oleh penulis untuk laporan tugas akhir ini dimulai dari Praktik Perancangan Bangunan Gedung (PPBG) yang meliputi data peracangan bangunan gedung, ketentuan-ketentuan berdasarkan SNI, perancangan atap, perancangan tangga, perancangan pelat atap dan pelat lantai, perancangan portal balok dan kolom, perancangan pondasi; Praktik Perancangan Jalan (PPJ) yang meliputi Moving Car Observe (MCO), kecepatan spot speed test, analasis simpang bersignal (webster), serta pejalan kaki dan pesepada; Praktik Perancangan Bangunan Air (PPBA) yang meliputi instrument penelitian, metode-metode yang digunakan dalam perhitungan, metode perhitungan curah hujan rata-rata, perhitungan analis

Item Type: Thesis (S1)
Uncontrolled Keywords: Analisis Kerja, Perancangan Bangunan, Perancangan Jalan
Subjects: Sipil > Transportasi
Sipil > Transportasi
Divisions: Fakultas Teknik > Program Studi Teknik Sipil
Depositing User: Editor 3 uajy
Date Deposited: 03 May 2023 20:38
Last Modified: 03 May 2023 20:38
URI: http://e-journal.uajy.ac.id/id/eprint/28890

Actions (login required)

View Item View Item