PENGARUH AUDITOR PERFORMANCE, TURNOVER INTENTION, TEKANAN ANGGARAN WAKTU, DAN KOMPLEKSITAS TUGAS TERHADAP PERILAKU DISFUNGSIONAL AUDIT PADA KANTOR AKUNTAN PUBLIK (KAP) DI YOGYAKARTA DAN KOTA SEMARANG

Giovanni, Angela Christy (2022) PENGARUH AUDITOR PERFORMANCE, TURNOVER INTENTION, TEKANAN ANGGARAN WAKTU, DAN KOMPLEKSITAS TUGAS TERHADAP PERILAKU DISFUNGSIONAL AUDIT PADA KANTOR AKUNTAN PUBLIK (KAP) DI YOGYAKARTA DAN KOTA SEMARANG. S1 thesis, Universitas Atma Jaya Yogyakarta.

[img]
Preview
Text (Angela Christy Giovanni)
170423797_Bab 0.pdf

Download (531kB) | Preview
[img]
Preview
Text
170423797_Bab 1.pdf

Download (245kB) | Preview
[img]
Preview
Text
170423797_Bab 2.pdf

Download (236kB) | Preview
[img] Text
170423797_Bab 3.pdf
Restricted to Registered users only

Download (510kB)
[img] Text
170423797_Bab 4.pdf
Restricted to Registered users only

Download (481kB)
[img]
Preview
Text
170423797_Bab 5.pdf

Download (257kB) | Preview

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk menguji secara empiris mengenai pengaruh auditor performance,turnover intention, tekanan anggaran waktu, dan kompleksitas tugas terhadap perilaku disfungsional audit pada Kantor Akuntan Publik (KAP) di wilayah Daerah Istimewa Yogyakarta ( DIY), dan Semarang. Populasi dan sampel dalam penelitian ini adalah auditor yang sudah bekerja lebih dari sama dengan 1 tahun pada Kantor Akuntan Publik (KAP) di wilayah Daerah Istimewa Yogyakarta (DIY) dan Semarang. Jenis data yang digunakan dalam penelitian ini adalah data primer. Metode pengumpulan data yang digunakan dalam penelitian ini adalah metode angket (kuesioner) yangdisebar ke setiap KAP yang ada di wilayah Daerah Istimewa Yogyakarta dan Semarang dan diisi oleh auditor. Analisis data pada penelitian ini dilakukan dengan bantuan program computer IBM SPSS 26 for windows yang terdiri dari empat bagian, bagian pertama adalah uji asumsi klasik yang terdiri dari uji normalitas, uji multikolinearitas dan uji heterokodesitas. Bagian ketiga yaitu uji alat yang terdiri dariuji validitas dan uji reliabilitas. Bagian keempat adalah analisis berganda. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa auditor performance berpengaruh negatif terhadap perilaku disfungsional audit sedangkan turnover intention, tekanan anggaran waktu dan kompleksitas tugas berpengaruh positif terhadap perilaku disfungsional audit pada Kantor Akuntan Publik di Yogyakarta dan Semarang.

Item Type: Thesis (S1)
Uncontrolled Keywords: Kantor Akuntan Publik (KAP), Auditor Performance, Turnover Intention, Tekanan Anggaran Waktu, dan Kompleksitas Tugas.
Subjects: Akuntansi > Auditing dan Sistem Informasi
Divisions: Fakultas Ekonomi > Akuntansi
Depositing User: Editor 3 uajy
Date Deposited: 09 May 2023 21:35
Last Modified: 09 May 2023 21:35
URI: http://e-journal.uajy.ac.id/id/eprint/28954

Actions (login required)

View Item View Item