PERANCANGAN GAME 2D METROIDVANIA BERBASIS ANDROID

Dewantara, Albert Satria (2023) PERANCANGAN GAME 2D METROIDVANIA BERBASIS ANDROID. S1 thesis, Universitas Atma Jaya Yogyakarta.

[img]
Preview
Text (Albert Satria Dewantara)
160708709_Bab 0.pdf

Download (253kB) | Preview
[img]
Preview
Text
160708709_Bab 1.pdf

Download (236kB) | Preview
[img]
Preview
Text
160708709_Bab 2.pdf

Download (320kB) | Preview
[img]
Preview
Text
160708709_Bab 3.pdf

Download (101kB) | Preview
[img] Text
160708709_Bab 4.pdf
Restricted to Registered users only

Download (1MB)
[img] Text
160708709_Bab 5.pdf
Restricted to Registered users only

Download (1MB)
[img]
Preview
Text
160708709_Bab 6.pdf

Download (167kB) | Preview

Abstract

Penelitian ini dilatar belakangi karena adanya banyak gamer, namun tidak mengetahui nama genre game yang dimainkan termasuk genre metroidvania. Metroidvania merupakan game yang menggabungkan elemen-elemen platformer, action adventure, dan beberapa game terkadang juga menggabungkan elemen RPG/Role-Playing Game di dalamnya. Penggabungan elemen tersebut dapat menuntun karakter yang dimainkan untuk melewati rintangan-rintangan dalam game. Akan tetapi, game dengan genre metroidvania yang dikembangkan untuk platform Android masih sedikit. Oleh karena itu, penelitian ini bermaksud untuk mengembangkan game 2D dengan genre metroidvadia berbasis Android agar lebih dikenal. Pembuatan game “Dusk” mengikuti prinsip-prinsip kunci metroidvania diantaranya memiliki jenis tampilan dua dimensi, gameplay side-scrolling, dan dunia yang saling terhubung meskipun untuk mengakses bagian dunia yang lain sering dibatasi pintu atau rintangan yang hanya bisa dilewati setelah pemain memperoleh item spesial, alat, senjata, kemampuan, atau mengalahkan semua musuh. Metode yang digunakan untuk membuat game “Dusk” adalah Systems Development Life Cycle dengan model Waterfall. Hasil penelitian menunjukkan responden sangat setuju bahwa tampilan menarik sebesar 43.3%, gameplay menarik sebesar 33.3%, alur cerita menarik sebesar 20%, sound effect dan background music sesuai tema sebesar 43.3%, serta tingkat kesulitan cukup menantang sebesar 43.3%. Hasil pengujian ini dapat membuktikan bahwa game “Dusk” dinilai layak untuk mengisi pasar game Android.

Item Type: Thesis (S1)
Uncontrolled Keywords: Metroidvania, Game 2D, Platformer, Side-Scrolling
Subjects: Teknik Informatika > Mobile Computing
Divisions: Fakultas Teknologi Industri > Teknik Informatika
Depositing User: Editor 3 uajy
Date Deposited: 08 Jun 2023 21:10
Last Modified: 08 Jun 2023 21:10
URI: http://e-journal.uajy.ac.id/id/eprint/29114

Actions (login required)

View Item View Item