ANALISIS PROBLEMATIKA PENETAPAN ABORSI BAGI KORBAN PERKOSAAN DITINJAU DARI KESEHATAN REPRODUKSI

Saputra, Yefta Adi (2023) ANALISIS PROBLEMATIKA PENETAPAN ABORSI BAGI KORBAN PERKOSAAN DITINJAU DARI KESEHATAN REPRODUKSI. S1 thesis, Universitas Atma Jaya Yogyakarta.

[img]
Preview
Text (Yefta A. Saputra)
190513362_Bab 0.pdf

Download (759kB) | Preview
[img]
Preview
Text
190513362_Bab 1.pdf

Download (296kB) | Preview
[img] Text
190513362_Bab 2.pdf
Restricted to Registered users only

Download (378kB)
[img]
Preview
Text
190513362_Bab 3.pdf

Download (142kB) | Preview

Abstract

Aborsi merupakan suatu tindakan yang masih dipandang sebagai hal yang ditakuti, dikecam dan dilarang. Aborsi merupakan suatu tindakan yang memiliki berbagai permasalahan, salah satunya yaitu penetapan aborsi bagi korban perkosaan. Hal ini berbeda dengan ketentuan Undang-Undang yang telah menyatakan bahwa korban perkosaan dapat melakukan aborsi dengan syarat-syarat yang ditentukan. Oleh sebab itu, tujuan dari penelitian ini adalah untuk menganalisa problematika mengenai penetapan aborsi bagi korban perkosaan. Manfaat dari penelitian ini adalah memberikan gambaran terkait dengan pelaksanaan aborsi korban perkosaan, serta memberikan acuan dan kontribusi dalam pengaturan hukum kesehatan. Penelitian ini menggunakan penelitian hukum normative dengan sumber utama adalah kajian terhadap aborsi bagi korban perkosaan dan wawancara dengan jaksa serta dokter. Hasil dari penelitian ini adalah memberikan kejelasan mengenai problematika dalam penetapan aborsi bagi korban perkosaan yang nantinya memberikan kejelasan mengenai jangka waktu dan tempat dalam melaksanakan aborsi yang baik.

Item Type: Thesis (S1)
Uncontrolled Keywords: Aborsi, Korban, Perkosaan, Kesehatan Reproduks
Subjects: Ilmu Hukum > Peradilan dan Penyelesaian Sengketa Hukum
Divisions: Fakultas Hukum > Program Studi Ilmu Hukum
Depositing User: Editor 3 uajy
Date Deposited: 27 Jun 2023 17:58
Last Modified: 27 Jun 2023 17:58
URI: http://e-journal.uajy.ac.id/id/eprint/29183

Actions (login required)

View Item View Item