PENGARUH KOMPETENSI APARAT, PEMANFAATAN TEKNOLOGI INFORMASI DAN PARTISIPASI MASYARAKAT TERHADAP AKUNTABILITAS PENGELOLAAN KEUANGAN DESA DI KABUPATEN KLATEN

Puspita, Elisabeth Rizki Dian (2023) PENGARUH KOMPETENSI APARAT, PEMANFAATAN TEKNOLOGI INFORMASI DAN PARTISIPASI MASYARAKAT TERHADAP AKUNTABILITAS PENGELOLAAN KEUANGAN DESA DI KABUPATEN KLATEN. S1 thesis, Universitas Atma Jaya Yogyakarta.

[img]
Preview
Text (Elisabeth Rizki Dian Puspita)
190425092_Bab 0.pdf

Download (529kB) | Preview
[img]
Preview
Text
190425092_Bab 1.pdf

Download (287kB) | Preview
[img]
Preview
Text
190425092_Bab 2.pdf

Download (416kB) | Preview
[img] Text
190425092_Bab 3.pdf
Restricted to Registered users only

Download (429kB)
[img] Text
190425092_Bab 4.pdf
Restricted to Registered users only

Download (489kB)
[img]
Preview
Text
190425092_Bab 5.pdf

Download (1MB) | Preview

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk menguji kembali pengaruh kompetensi aparat, pemanfaatan teknologi informasi dan partisipasi masyarakat terhadap akuntabilitas pengelolaan keuangan desa dengan menggunakan subyek yang berbeda dari penelitian-penelitian sebelumnya. Penelitian dilaksanakan di Kabupaten Klaten karena masih banyaknya kasus korupsi atau penyelewengan dana desa di Kabupaten Klaten. Variabel dependen yang digunakan dalam penelitian ini adalah akuntabilitas pengelolaan keuangan desa, sedangkan variabel independennya adalah kompetensi aparat, pemanfaatan teknologi informasi dan partisipasi masyarakat. Metode pengambilan sampel yang digunakan yaitu dengan teknik purposive sampling dan diperoleh data sebanyak 62 kuesioner. Pengumpulan data menggunakan kuesioner yang disebarkan kepada aparat desa di 10 desa di Kabupaten Klaten yang pernah terseret kasus penyelewengan dana desa. Pengolahan data pada penelitian ini menggunakan analisis regresi linear berganda dan diuji menggunakan program SPSS versi 29.0. Hasil penelitian menunjukkan bahwa kompetensi aparat berpengaruh positif dan signifikan terhadap akuntabilitas pengelolaan dana desa di Kabupaten Klaten, sedangkan pemanfaatan teknologi informasi dan partisipasi masyarakat tidak berpengaruh terhadap akuntabilitas pengelolaan keuangan desa di Kabupaten Klaten.

Item Type: Thesis (S1)
Uncontrolled Keywords: Kompetensi Aparat, Pemanfaatan Teknologi Informar, Partisipasi Masyarakat, Akuntabilitas Pengelolaan Keuangan Desa
Subjects: Akuntansi > Akuntansi Keuangan
Divisions: Fakultas Ekonomi > Akuntansi
Depositing User: Editor 3 uajy
Date Deposited: 30 Aug 2023 21:21
Last Modified: 30 Aug 2023 21:21
URI: http://e-journal.uajy.ac.id/id/eprint/29673

Actions (login required)

View Item View Item