Risandi, A. Surya and Nobessito, Asa Singa and Hendrawan, Flavianus Muda (2023) PERANCANGAN INFRASTRUKTUR JALAN RAYA WILAYAH PERBUKITAN MENOREH KABUPATEN KULON PROGO PROVINSI D. I. YOGYAKARTA. S1 thesis, Universitas Atma Jaya Yogyakarta.
|
Text (A. Surya Risandi, Asa Singa Nobessito dan Flavianus Muda Hendrawan)
190217626 190217614 190217627_Bab 0.pdf Download (872kB) | Preview |
|
|
Text
190217626 190217614 190217627_Bab 1.pdf Download (246kB) | Preview |
|
|
Text
190217626 190217614 190217627_Bab 2.pdf Download (4MB) | Preview |
|
Text
190217626 190217614 190217627_Bab 3.pdf Restricted to Registered users only Download (977kB) |
||
Text
190217626 190217614 190217627_Bab 4.pdf Restricted to Registered users only Download (27MB) |
Abstract
Fungsi dan peran jalan menjadi sangat penting dalam kehidupan sehari-hari, yang mana hal ini dapat berdampak atau mempengaruhi keberlangsungan jalur perekonomian masyarakat untuk meningkatkan kesejahteraan masyarakat pula. Pada tahapan perancangan infrastruktur jalan raya di Perbukitan Menoreh, Kulon Progo, diperlukan detail perencanaan dan perhitungan yang sesuai dengan penerapan disiplin ilmu ketekniksipilan khususnya perencanaan geometrik jalan, perkerasan jalan, saluran drainase, daya dukung tanah dan stabilitas timbunan maupun lereng dimana topografi trase jalan tersebut dikerjakan. Adapun tujuan dari laporan tugas akhir ini yaitu; 1. Merencanakan perancangan geometrik dan perkerasan jalan raya wilayah perbukitan Menoreh, 2. Merancang saluran drainase berdasarkan intensitas curah hujan dan luas daerah limpasan hujan dan 3. Menghitung nilai daya dukung tanah dan merencanakan stabilitas lereng maupun timbunan berdasarkan trase terpilih. Metodologi penelitian yang digunakan adalah studi literatur dengan menggunakan pedoman dari MDPJ 2017 Bina Marga, ASSHTO 2011, Modul Perencanaan Sistem Drainase Jalan (Ir. Adiwijaya, Phd) dan teori daya dukung Mayerhof beserta analisis Bishop dan Tylor. Penelitian yang dilakukan oleh penyusun telah menyimpulkan bahwa perkerasan yang digunakan sepanjang bentang trase perencanaan adalah perkerasan lentur, dengan memperhatikan kawasan DAS dalam merencanakan saluran drainase yang pada akhirnya menggunakan saluran darinase terbuka berbentuk persegi empat. Stabilitas lereng dan timbunan yang telah ditinjau serta diperhitungkan ke-optimalannya diharapkan dapat mendukung dan menjadi kekuatan dalam perenanaan jalan raya ini.
Item Type: | Thesis (S1) |
---|---|
Uncontrolled Keywords: | Alinemen Jalan, Daya Dukung, Infrastruktur Jalan, Drainase |
Subjects: | Sipil > Transportasi Sipil > Transportasi |
Divisions: | Fakultas Teknik > Program Studi Teknik Sipil |
Depositing User: | Editor 3 uajy |
Date Deposited: | 11 Oct 2023 16:41 |
Last Modified: | 11 Oct 2023 16:42 |
URI: | http://e-journal.uajy.ac.id/id/eprint/30175 |
Actions (login required)
View Item |