Waluyo, Stefanus Dio (2024) PENGARUH PROFESIONALISME DAN PENGALAMAN AUDITOR TERHADAP PEMAHAMAN MATERIALITAS LAPORAN KEUANGAN. S1 thesis, UNIVERSITAS ATMA JAYA YOGYAKARTA.
Text (Stefanus Dio Waluyo)
200425502_bab 0.pdf Download (452kB) |
|
Text
200425502_bab 1.pdf Download (258kB) |
|
Text
200425502_bab 2.pdf Download (408kB) |
|
Text
200425502_bab 3.pdf Restricted to Registered users only Download (331kB) |
|
Text
200425502_bab 4.pdf Restricted to Registered users only Download (528kB) |
|
Text
200425502_bab 5.pdf Download (386kB) |
Abstract
Penelitian ini bertujuan untuk menguji dan memberikan bukti empiris terkait dengan pengaruh profesionalisme dan pengalaman auditor terhadap pemahaman materialitas laporan keuangan pada auditor eksternal di Yogyakarta. Populasi penelitian ini yaitu Kantor Akuntan Publik Yogyakarta yang dimana pengambilan data menggunakan purpossive sampling. Teknik analisis data menggunakan regresi linier berganda dengan pengujian statistik uji t dan uji F. Hasil penelitian ini membuktikan bahwa secara bersama-sama profesionalisme auditor dan pengalaman auditor berpengaruh signifikan terhadap pemahaman materialitas laporan keuangan. Namun berdasarkan hasil uji t pada variabel profesionalisme tidak terdapat pengaruh terhadap pemahaman materialitas laporan keuangan dan hasil pada variabel pengalaman auditor terdapat pengaruh yang lemah terhadap pemahaman materialitas laporan keuangan. Kesimpulannya, aspek profesionalisme dan pengalaman auditor secara bersama-sama sangat penting bagi seorang auditor untuk mengungkapkan materialitas, namun secara individu profesionalisme tidak berpengaruh signifikan terhadap pemahaman materialitas laporan keuangan dan pengalaman auditor memiliki pengaruh yang lemah terhadap pemahaman materialitas laporan keuangan.
Item Type: | Thesis (S1) |
---|---|
Uncontrolled Keywords: | Profesionalisme Auditor, Pengalaman Auditor, dan Pemahaman Materialitas Laporan Keuangan |
Subjects: | Akuntansi > Auditing dan Sistem Informasi |
Divisions: | Fakultas Ekonomi > Akuntansi |
Depositing User: | Editor 3 uajy |
Date Deposited: | 06 Dec 2024 09:07 |
Last Modified: | 06 Dec 2024 09:07 |
URI: | http://e-journal.uajy.ac.id/id/eprint/33080 |
Actions (login required)
View Item |