PENGARUH PENAMBAHAN SERAT TANGKAI BUNGA RUMPUT PADA KUAT TARIK BELAH DAN KETAHANAN KEJUT ADUKAN SEMEN PASIR UNTUK PAVING BLOCK

Wahjono, Agt. and Harmanto DW, F. PENGARUH PENAMBAHAN SERAT TANGKAI BUNGA RUMPUT PADA KUAT TARIK BELAH DAN KETAHANAN KEJUT ADUKAN SEMEN PASIR UNTUK PAVING BLOCK. [Research]

[img] Text (Penelitian Teknik Sipil)
TS10505.pdf
Restricted to Registered users only

Download (928kB)

Abstract

Penelitian ini mempelajari besarnya peningkatan kuat tarik belah dan ketahanan beban kejut bahan semen-pasir oleh pengaruh penambahan serat yang terbuat dari tangkai bunga rumput. Benda uji yang digunakan berupa : a) 6 buah silinder berukuran f 15-30 terbuat dari adukan semen-pasir berperbandingan berat 1:11, b) 6 buah silinder berukuran sama tetapi dengan tambahan serat tangkai bunga rumput sebanyak 4% berat semen, c) 7 buah silinder f 15-6,5 terbuat dari adukan semen-pasir seperti di atas, dan d) 7 buah silinder dengan ukuran sama tetapi dengan tambahan serat seperti di atas. Pengujian yang dilakukan adalah uji kuat tarik belah dan uji ketahanan beban kejut. Dari hasil pengujian dapat diketahui bahwa penambahan serat tangkai bunga rumput pada bahan semen-pasir tidak meningkatkan baik kuat tarik belahnya maupun ketahanannya terhadap beban kejut.

Item Type: Research
Uncontrolled Keywords: serat tangkai bunga rumput, kuat tarik belah. ketahanan beban kejut.
Subjects: Sipil > Transportasi
Sipil > Transportasi
Divisions: Fakultas Teknik > Program Studi Teknik Sipil
Depositing User: Editor UAJY
Date Deposited: 12 Sep 2014 13:08
Last Modified: 18 Mar 2015 09:17
URI: http://e-journal.uajy.ac.id/id/eprint/5866

Actions (login required)

View Item View Item