FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI KEPUTUSAN PEMBELIAN PRODUK SMARTPHONE IPHONE

Manunait, Clafrita Claudia Adhisty (2017) FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI KEPUTUSAN PEMBELIAN PRODUK SMARTPHONE IPHONE. S1 thesis, UAJY.

[img] Text (PMS 658.8 Cla 17)
EM20099.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (9MB)

Abstract

Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui faktor-faktor yang memoengaruhi keputusan pembelian produk smartphonei iPhone. Penelitan ini mengambil responden, yaitu mahasiswa yang berusia dibawah 25 tahun. Jumlah responden yang dipakai dalam penelitian ini berjumlah 110 responden. Teknik pengambilan sample adalah purposive sampling. Kuesioner disebarkan melalui media online. Analisis data menggunakan Cochran’s Q. Hasil analisis menunjukkan bahwa dari lima variabel independen yang mempengaruhi satu variabel dependen, yaitu harga, citra merek, fitur, daya tahan, dan layanan purna jual yang mempengaruhi keputusan pembelian produk smartphone iPhone hanya terdapat dua variabel independen yang mempengaruhi satu variabel dependen, yaitu fitur dan layanan purna jual yang mempengaruhi keputusan pembelian produk smartphone iPhone, karena dalam penelitian ini penulis menggunakan satu merek smartphone, yaitu iPhone.

Item Type: Thesis (S1)
Uncontrolled Keywords: Harga, Citra Merek, Fitur, Daya Tahan, Layanan Purna Jual, Keputusan Pembelian.
Subjects: Manajemen > Pemasaran
Divisions: Fakultas Ekonomi > Manajemen
Depositing User: Editor UAJY
Date Deposited: 08 Dec 2017 11:30
Last Modified: 08 Dec 2017 11:30
URI: http://e-journal.uajy.ac.id/id/eprint/13203

Actions (login required)

View Item View Item