PENGARUH STRATEGI INOVASI TERHADAP KINERJA ORGANISASI PADA PERUSAHAAN BIRO IKLAN DI DAERAH ISTIMEWA YOGYAKARTA

Pratama, Gregorius Renalto (2018) PENGARUH STRATEGI INOVASI TERHADAP KINERJA ORGANISASI PADA PERUSAHAAN BIRO IKLAN DI DAERAH ISTIMEWA YOGYAKARTA. S1 thesis, UAJY.

[img] Text
EM20602.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (3MB)

Abstract

Penelitian yang dilakukan pada industri periklanan perusahaan biro iklan ini bertujuan untuk mengetahui dan menganalisis pengaruh inovasi strategi terhadap kinerja perusahaan biro iklan di Daerah Istimewa Yogyakarta (DIY). Strategi Inovasi terdiri dari dua dimensi yaitu inovasi proses dan inovasi layanan. Penelitian ini dilakukan terhadap perusahaan biro iklan di Daerah Istimewa Yogyakarta yang telah menempati posisi bersaing yang berbeda-beda, yaitu biro iklan serba bisa, biro iklan yang membuat iklan diluar ruang, dan biro iklan yg hanya membantu perencanaan iklan. Analisis yang digunakan antara lain adalah analisis deskriptif dan analisis regresi linear berganda. Berdasarkan dari hasil analisis penelitian, menunjukan bahwa adanya pengaruh antara inovasi strategi baik inovasi proses dan inovasi layanan dengan kinerja organisasi pada perusahaan biro iklan di DIY.

Item Type: Thesis (S1)
Uncontrolled Keywords: inovasi strategi, inovasi proses, inovasi layanan, kinerja organisasi.
Subjects: Manajemen > SDM dan Organisasi
Divisions: Fakultas Ekonomi > Manajemen
Depositing User: Editor UAJY
Date Deposited: 05 Mar 2019 03:03
Last Modified: 05 Mar 2019 03:03
URI: http://e-journal.uajy.ac.id/id/eprint/17241

Actions (login required)

View Item View Item