LANDASAN KONSEPTUAL PERENCANAAN DAN PERANCANGAN ARSITEKTUR MUSEUM MUSIK DI YOGYAKARTA DENGAN PENDEKATAN GREEN ARCHITECTURE

Putra, Rendi Dwimawan (2020) LANDASAN KONSEPTUAL PERENCANAAN DAN PERANCANGAN ARSITEKTUR MUSEUM MUSIK DI YOGYAKARTA DENGAN PENDEKATAN GREEN ARCHITECTURE. S1 thesis, Universitas Atma Jaya Yogyakarta.

[img]
Preview
Text (Rendi Dwimawan Putra)
130114899_bab 0.pdf

Download (738kB) | Preview
[img]
Preview
Text
130114899_bab 1.pdf

Download (170kB) | Preview
[img]
Preview
Text
130114899_bab 2.pdf

Download (877kB) | Preview
[img] Text
130114899_bab 3.pdf
Restricted to Registered users only

Download (814kB)
[img] Text
130114899_bab 4.pdf
Restricted to Registered users only

Download (802kB)
[img] Text
130114899_bab 5.pdf
Restricted to Registered users only

Download (8MB)
[img]
Preview
Text
130114899_bab 6.pdf

Download (1MB) | Preview

Abstract

Indonesia dengan sejarah musik yang menarik serta beragam, kurang dikenal oleh masyarakatnya. Kurangnya pengenalan sejarah musik nasional mengakibatkan musik nasional menjadi kurang berkembang, karena kurangnya generasi penerus yang tertarik untuk mengembangkannya. Masalah ini jika dibiarkan terus menerus akan membuat music nasional dilupakan, bahkan hilang. Maka dari itu, perlunya suatu wadah untuk memberikan pengetahuan tentang musik nasional kepada masyarakat salah satunya dengan membuat museum musik. Yogyakarta dipilih sebagai lokasi museum musik karena potensi Yogyakarta di bidang musik sangat besar, dapat dilihat dari banyaknya komunitas musik dari berbagai aliran yang berdiri dan aktif. Selain potensi Yogyakarta akan musik, Yogyakarta dinilai cukup ideal dan strategis sebagai lokasi museum music karena Yogyakarta memiliki banyak potensi-potensi lain yang selalu menarik perhatian para wisatawan. Perancangan Museum Musik ini diharapkan mampu menjadi sarana wisata sekaligus memberikan edukasi dan minat terhadap masyarakat tentang musik dalam negeri, dan mampu memberi dampak baik bagi lingkungan di Yogyakarta melalui tata ruang luarnya dengan pendekatan prinsip green architecture. Metode studi yang digunakan adalah metode deskriptif yaitu diawali dengan mengumpulkan data primer dan data sekunder kemudian dijelaskan dan dianalisis untuk memperoleh kesimpulan. Data diperoleh dari pengamatan langsung maupun tidak langsung, studi literatur dan dokumentasi. Metode Analisis dengan cara melakukan identifikasi dari data yang telah diperoleh melalui pengamatan langsung maupun tidak langsung dan studi literatur yangberkaitan dengan Museum Musik sehingga ditemukan konsep rancangan yang optimal pada perencanaan dan perancangan Museum Musik. Penarikan kesimpulan dilakukan dengan cara menganalisis hasil dari data analisis sebelumnya, sehingga ditemukan konsep yang dapat diterapkan pada perancangan Museum Musik

Item Type: Thesis (S1)
Uncontrolled Keywords: Museum, Musik, Green Architecture
Subjects: Arsitektur > Teknologi Arsitektural
Penelitian Dosen > Arsitektur > Teknologi Arsitektural
Divisions: Fakultas Teknik > Program Studi Arsitektur
Depositing User: Editor 3 uajy
Date Deposited: 09 Dec 2021 09:58
Last Modified: 09 Dec 2021 09:58
URI: http://e-journal.uajy.ac.id/id/eprint/25851

Actions (login required)

View Item View Item