PENGARUH DIGITAL INFLUENCER ARIEF MUHAMMAD TERHADAP NIAT BELI DI SOSIAL MEDIA INSTAGRAM

Vicakshana, Audrie Yuvan (2021) PENGARUH DIGITAL INFLUENCER ARIEF MUHAMMAD TERHADAP NIAT BELI DI SOSIAL MEDIA INSTAGRAM. S1 thesis, UNIVERSITAS ATMA JAYA YOGYAKARTA.

[img]
Preview
Text (Audrie Yuvan Vicakshana)
170323553 0.pdf

Download (515kB) | Preview
[img]
Preview
Text
170323553 1.pdf

Download (438kB) | Preview
[img]
Preview
Text
170323553 2.pdf

Download (344kB) | Preview
[img] Text
170323553 3.pdf
Restricted to Registered users only

Download (325kB)
[img] Text
170323553 4.pdf
Restricted to Registered users only

Download (549kB)
[img]
Preview
Text
170323553 5.pdf

Download (1MB) | Preview

Abstract

Di era digital saat ini, sulit untuk mengabaikan pengaruh influencer terhadapat merek dan penjualan, terutama di platform media sosial seperti Instagram. Konsep influencer digital mencakup selebriti mikro internet multiplatform terkenal yang mengumpulkan pengikut melalui teks dan narasi visual tentang kehidupan pribadi dan gaya hidup mereka di sosial media dan mendapat penghasilan dari promosi suatu merek kepada para pengikutnya. Di antara kampanye pemasaran media sosial yang tersedia, karena influencer menghubungkan target audiensi mereka dengan merek sambil mempertahankan komunikasi langsung dengan pengikut mereka, perusahaan semakin mencari influencer digital untuk mendukung merek mereka. Penelitian ini bertujuan untuk memberikan bukti empiris mengenai faktorfaktor yang mempengaruhi niat beli pada produk yang direkomendasikan oleh influencer Arief Muhammad. Data yang digunakan dalam penelitian ini berupa data primer yaitu data yang diperoleh melalui kuesioner dengan 14 indikator dengan metode pusposive sampling dan mendapat 200 responden yang sesuai dengan kriteria dalam penelitian. Metode analisa data menggunakan alat analisis SmartPLS. Hasil menunjukkan bahwa perceived influence dari Arief Muhammad berpengaruh terhadap keterikatan merek pada konsep diri, nilai merek yang diharapkan, dan niat beli pada merek yang direkomendasikan

Item Type: Thesis (S1)
Uncontrolled Keywords: perceived influence, keterikatan merek pada konsep diri, nilai merek yang diharapkan, niat beli pada merek yang direkomendasikan
Subjects: Manajemen > Operasi dan Sistem Informasi
Divisions: Fakultas Ekonomi > Manajemen
Depositing User: Editor 4 uajy
Date Deposited: 10 Dec 2021 15:02
Last Modified: 10 Dec 2021 15:02
URI: http://e-journal.uajy.ac.id/id/eprint/25920

Actions (login required)

View Item View Item