Kekompakan Tim Kerja pada Klan PUBG Mobile Java Synergy Yogyakarta

REVEL, RICHARDO (2022) Kekompakan Tim Kerja pada Klan PUBG Mobile Java Synergy Yogyakarta. S1 thesis, UNIVERSITAS ATMA JAYA YOGYAKARTA.

[img]
Preview
Text (RICHARDO REVEL)
151005748 0.pdf

Download (1MB) | Preview
[img]
Preview
Text
151005748 1.pdf

Download (625kB) | Preview
[img]
Preview
Text
151005748 2.pdf

Download (441kB) | Preview
[img] Text
151005748 3.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (676kB)
[img]
Preview
Text
151005748 4.pdf

Download (589kB) | Preview

Abstract

Popularitas game Player Unknow’s Battlegrounds Mobile (PUBG M) kian berkembang sehingga pihak developer semakin gencar mengadakan berbagai macam turnamen. Banyaknya turnamen yang diadakan berdampak pada berkembangnya klan komunitas PUBG M di berbagai daerah. Komunitas game merupakan wadah bagi sesama pemain untuk saling berinteraksi dalam rangka mencapai visi dan misi yang telah ditentukan. Komunitas game juga bisa menjadi sarana bagi setiap tim dan perorangan untuk saling berkompetisi secara sehat dan sportif. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk melihat kekompakan tim kerja yang terwujud dalam klan Java Synergy Yogyakarta. Penelitian ini menggunakan metode penelitian kualitatif deskriptif. Penelitian ini dilakukan pada anggota klan PUBG Mobile Java Synergy Yogyakarta. Hasil yang didapat yaitu kekompakan yang terwujud dapat dilihat dari ketergantungan tugas, ketergantungan hasil, dan komitmen yang dimiliki dalam klan, serta tim kerja dapat dilihat dari rekrutmen dan struktur organisasi. Selain itu, peran tim kerja dapat dilihat dari penentuan peran (role), tanggung jawab, dan kontribusi dalam tim.

Item Type: Thesis (S1)
Uncontrolled Keywords: kekompakan, kerja tim, PUBG Mobile, game, komunitas game.
Subjects: Sosiologi > Business
Divisions: Fakultas ISIP > Sosiologi
Depositing User: Editor 6 uajy
Date Deposited: 17 Nov 2022 09:01
Last Modified: 17 Nov 2022 09:01
URI: http://e-journal.uajy.ac.id/id/eprint/27958

Actions (login required)

View Item View Item