PENGARUH PERSEPSI RISIKO TERHADAP NIAT PEMBELIAN ONLINE (Studi Pada Pengguna Marketplace Shopee dan Tokopedia)

Sembiring, Reefael Suramana (2022) PENGARUH PERSEPSI RISIKO TERHADAP NIAT PEMBELIAN ONLINE (Studi Pada Pengguna Marketplace Shopee dan Tokopedia). S1 thesis, Universitas Atma Jaya Yogyakarta.

[img]
Preview
Text (Reefael Suramana Sembiring)
16 03 22933 0.pdf

Download (752kB) | Preview
[img]
Preview
Text
16 03 22933 1.pdf

Download (621kB) | Preview
[img]
Preview
Text
16 03 22933 2.pdf

Download (631kB) | Preview
[img] Text
16 03 22933 3.pdf
Restricted to Registered users only

Download (921kB)
[img] Text
16 03 22933 4.pdf
Restricted to Registered users only

Download (855kB)
[img]
Preview
Text
16 03 22933 5.pdf

Download (7MB) | Preview

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui dan menganalisis persepsi risiko yang dirasakan oleh konsumen terhadap niat pembelian online (Studi pada pengguna marketplace Shopee dan Tokopedia). Data yang dipakai pada penelitian ini yaitu data primer dan data sekunder. Data primer didapatkan melalui kuesioner responden dan data sekunder didapatkan dari buku jurnal serta internet. Alat analisis yang digunakan adalah analisis regresi linear berganda, analisisIndependent Sample t-Test dan Analysis of Variance (ANOVA) kemudian melakukan analisis deskriptif untuk mengetahui dan menganalisis karakteristik demografi responden. Hasil penelitian menunjukan bahwa persepsi risiko yaitu risiko keuangan, risiko produk, risiko keamanan, risiko waktu, risiko psikologis berpengaruh negatif terhadap niat pembelian online pada marketplace Shopee dan Tokopedia. Sedangkan risiko sosial berpengaruh negatif namun tidak signifikan terhadap niat pembelian online pada marketplace Shopee dan Tokopedia. Berdasarkan uji beda Independent Sample t-Test berdasarkan marketplace Shopee dan Tokopedia di temukan perbedaan persepsi pada risiko produk, risiko keamanan, risiko waktu, dan risiko psiklogis. Sedangkan berdasarkan uji beda Analysis of Variance (ANOVA) berdasarkan rata-rata pendapatan per bulan dan frekuensi pembelian online per tahun tidak di temukan perbedaan persepsi risiko pada marketplace Shopee maupun Tokopedia.

Item Type: Thesis (S1)
Uncontrolled Keywords: risiko keuangan, risiko produk, risiko keamanan, risiko waktu, risiko sosial, risiko psikologis, niat pembelian online
Subjects: Manajemen > Pemasaran
Divisions: Fakultas Ekonomi > Manajemen
Depositing User: Editor UAJY
Date Deposited: 21 Nov 2022 11:33
Last Modified: 21 Nov 2022 11:33
URI: http://e-journal.uajy.ac.id/id/eprint/27993

Actions (login required)

View Item View Item