PEMANFAATAN MEDIA SOSIAL DALAM MEMPERTAHANKAN CITRA PERUSAHAAN DI MASA PANDEMI COVID-19 PADA PT KERETA COMMUTER INDONESIA

Harefa, Silvia Sartika (2023) PEMANFAATAN MEDIA SOSIAL DALAM MEMPERTAHANKAN CITRA PERUSAHAAN DI MASA PANDEMI COVID-19 PADA PT KERETA COMMUTER INDONESIA. S1 thesis, Universitas Atma Jaya Yogyakarta.

[img]
Preview
Text (Silvia Sartika Harefa)
160905869 0.pdf

Download (610kB) | Preview
[img]
Preview
Text
160905869 1.pdf

Download (415kB) | Preview
[img]
Preview
Text
160905869 2.pdf

Download (302kB) | Preview
[img] Text
160905869 3.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (281kB)
[img]
Preview
Text
160905869 4.pdf

Download (217kB) | Preview

Abstract

Peran public relations sangat erat hubungannya dengan masyarakat, dimana seorang public relations menjadi penghubung antara perusahaan dengan masyarakat terutama di masa pandemi COVID-19. Masa pandemi COVID-19 yang terjadi dapat mempengaruhi reputasi perusahaan. Penelitian ini membahas tentang public relations PT Kereta Commuter Indonesia dalam memanfaatkan media sosial guna mempertahankan citra perusahaan di masa pandemi COVID-19. Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah metode studi kasus kualitatif dengan menggunakan teknik pengumpulan data melalui observasi, data online, studi kepustakaan dan wawancara dengan manajer PT. Kereta Commuter Indonesia, public relations PT Kereta Commuter Indonesia, dan penumpang atau pengguna KRL. Hasil penelitian menunjukkan bahwa langkah-langkah yang dilakukan oleh public relations dalam menjaga citra perusahaan adalah: (1) Mengelola persepsi dengan menciptakan sentimen positif bagi perusahaan; (2) Mengelola akun sosial, menggunakan media sosial yaitu, facebook, twitter, instagram dan youtube sebagai sarana komunikasi dengan pengguna (konsumen); (3) Mengelola konsumen dengan cara menjaga arus informasi tetap relevan dimata konsuemn; (4) Membuat publikasi dengan cara membangun citra yang kuat dan efektif, mampu menciptakan segmen baru, menarik lebih banyak klien, serta mendekatkan diri pada tujuan; dan (5) Menjaga reputasi online dalam membangun koneksi, mengatasi krisis komunikasi, dan memperbaiki relasi dengan konsumen, serta menjaga konsumen agar tetap loyal pada perusahaan

Item Type: Thesis (S1)
Uncontrolled Keywords: Media Sosial, Citra, Public Relation
Subjects: Komunikasi > Kajian Media
Divisions: Fakultas Hukum > Program Studi Ilmu Hukum
Depositing User: Editor 6 uajy
Date Deposited: 23 Aug 2023 20:51
Last Modified: 23 Aug 2023 20:51
URI: http://e-journal.uajy.ac.id/id/eprint/29567

Actions (login required)

View Item View Item