PENGARUH BEBAN KERJA, DAN PENGALAMAN AUDIT TERHADAP KEMAMPUAN AUDITOR DALAM MENDETEKSI KECURANGAN (Studi pada Kantor Akuntan Publik di Jakarta)

Listiawan, Aloysius Berthynova (2023) PENGARUH BEBAN KERJA, DAN PENGALAMAN AUDIT TERHADAP KEMAMPUAN AUDITOR DALAM MENDETEKSI KECURANGAN (Studi pada Kantor Akuntan Publik di Jakarta). S1 thesis, Universitas Atma Jaya Yogyakarta.

[img]
Preview
Text (Aloysius Berthynova Listiawan)
190425164_Bab 0.pdf

Download (406kB) | Preview
[img]
Preview
Text
190425164_Bab 1.pdf

Download (227kB) | Preview
[img]
Preview
Text
190425164_Bab 2.pdf

Download (189kB) | Preview
[img] Text
190425164_Bab 3.pdf
Restricted to Registered users only

Download (301kB)
[img] Text
190425164_Bab 4.pdf
Restricted to Registered users only

Download (461kB)
[img]
Preview
Text
190425164_Bab 5.pdf

Download (313kB) | Preview

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh beban kerja dan pengalaman audit terhadap kemampuan auditor dalam mendeteksi kecurangan. Penelitian dilakukan pada Kantor Akuntan Publik (KAP) di Jakarta dengan menggunakan pendekatan kuantitatif. Data yang digunakan dalam penelitian ini dikumpulkan melalui kuesioner yang disebarkan kepada auditor yang bekerja di KAP di Jakarta. Responden dipilih dengan purposive sampling dan jumlah total sampel yang didapatkan adalah 70 auditor. Pengumpulan data dilakukan dengan menggunakan kuesioner yang dirancang khusus untuk penelitian ini. Hasil analisis regresi menunjukkan bahwa variabel beban kerja tidak memiliki pengaruh terhadap kemampuan auditor dalam mendeteksi kecurangan. Ini menunjukkan bahwa tingkat beban kerja yang tinggi atau rendah tidak mempengaruhi kemampuan auditor dalam mendeteksi kecurangan. Temuan penelitian ini menunjukkan bahwa pengalaman audit memiliki pengaruh positif yang signifikan terhadap kemampuan auditor dalam mendeteksi kecurangan. Hal ini menunjukkan bahwa semakin tinggi tingkat pengalaman audit seorang auditor, semakin baik kemampuannya dalam mendeteksi kecurangan. Hasil penelitian ini memiliki implikasi penting dalam praktik audit di KAP di Jakarta. Karena dengan penugasan yang semakin banyak, dapat membuat auditor semakin mengerti tentang berbagai jenis perusahaan yang diaudit. Perusahaan auditee yang berbeda-beda juga dapat membuat auditor semakin paham dengan proses audit sesuai dengan kompleksitas dan lingkungan perusahaan auditee.

Item Type: Thesis (S1)
Uncontrolled Keywords: Beban Kerja, Pengalaman Audit, Kemampuan Auditor Mendeteksi Kecurangan, Kantor Akuntan Publik, Jakarta
Subjects: Akuntansi > Akuntansi Manejemen
Divisions: Fakultas Ekonomi > Akuntansi
Depositing User: Editor 3 uajy
Date Deposited: 31 Aug 2023 18:32
Last Modified: 31 Aug 2023 18:32
URI: http://e-journal.uajy.ac.id/id/eprint/29699

Actions (login required)

View Item View Item