PENGARUH HARGA, PROMOSI DAN KUALITAS PELAYANAN TERHADAP KEPUTUSAN PEMBELIAN ROKOK ELEKTRIK (VAPE) DI TOKOPEDIA

Karbana, I Gede Bagus Adi (2024) PENGARUH HARGA, PROMOSI DAN KUALITAS PELAYANAN TERHADAP KEPUTUSAN PEMBELIAN ROKOK ELEKTRIK (VAPE) DI TOKOPEDIA. S1 thesis, UNIVERSITAS ATMA JAYA YOGYAKARTA.

[img]
Preview
Text (I Gede Bagus Adi Karbana)
200325727_Bab 0.pdf

Download (384kB) | Preview
[img]
Preview
Text
200325727_Bab 1.pdf

Download (247kB) | Preview
[img]
Preview
Text
200325727_Bab 2.pdf

Download (353kB) | Preview
[img] Text
200325727_Bab 3.pdf
Restricted to Registered users only

Download (434kB)
[img] Text
200325727_Bab 4.pdf
Restricted to Registered users only

Download (499kB)
[img]
Preview
Text
200325727_Bab 5.pdf

Download (378kB) | Preview

Abstract

Rokok elektrik telah menjadi bagian penting dari gaya hidup baru bagi generasi milenial dan Z, diminati oleh berbagai kalangan. Produsen vape harus memperhatikan faktor-faktor seperti Harga, Promosi, dan Kualitas Layanan untuk mempertahankan pangsa pasar dan memenuhi kebutuhan konsumen. Harga penjualan dan promosi berperan krusial dalam mempengaruhi keputusan pembelian konsumen, sementara kualitas layanan menciptakan kenyamanan selama proses transaksi. Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis dampak harga, promosi, dan kualitas layanan terhadap keputusan pembelian rokok elektrik (VAPE) di platform e-commerce Tokopedia. Metode survei dilakukan dengan mengirimkan kuesioner kepada 160 pengguna Tokopedia yang pernah membeli atau menggunakan rokok elektrik. Analisis data menggunakan Structural Equation Modeling - Partial Least Square (SEM-PLS), yang menunjukkan bahwa harga, promosi, dan kualitas layanan berpengaruh pada keputusan pembelian rokok elektrik di Tokopedia.

Item Type: Thesis (S1)
Uncontrolled Keywords: Harga, Promosi, dan Kualitas Pelayanan, Keputusan Pembelian
Subjects: Manajemen > Pemasaran
Divisions: Fakultas Ekonomi > Manajemen
Depositing User: Editor 3 uajy
Date Deposited: 15 Oct 2024 18:31
Last Modified: 15 Oct 2024 18:31
URI: http://e-journal.uajy.ac.id/id/eprint/32611

Actions (login required)

View Item View Item