PENILAIAN KONSUMEN TERHADAP TER BOTOL SOSRO, FRUIT TEA, DAN TEBS BERDASARKAN MODEL AIDCA

Nadepansa , Wenna (2007) PENILAIAN KONSUMEN TERHADAP TER BOTOL SOSRO, FRUIT TEA, DAN TEBS BERDASARKAN MODEL AIDCA. S1 thesis, UAJY.

[img] Text (Halaman Judul)
EM013425.pdf

Download (199kB)
[img] Text (Bab I)
EM113425.pdf

Download (132kB)
[img] Text (Bab II)
EM213425.pdf

Download (233kB)
[img] Text (Bab III)
EM313425.pdf
Restricted to Registered users only

Download (103kB)
[img] Text (Bab IV)
EM413425.pdf
Restricted to Registered users only

Download (384kB)
[img] Text (Bab V)
EM513425.pdf

Download (382kB)

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui penilaian konsumen terhadap teh botol sosro, fruit tea, dan tebs berdasarkan model AIDCA (Attention, Interest, Desire, Conviction, Action). Metode penelitian yang digunakan dalam riset ini adalah: (1) analisis prosentase (2) Rata-rata hitting (3) Median (4) Modus. Temuan yang diperoleh dari penelitian ini adalah penilaian konsumen terhadap teh botol sosro, fruit tea dalam mempengaruhi pemirsa ditinjau dari aspek AIDCA sampai pada rasa percaya (Conviction). Sedangkan tebs dalam mempengaruhi pemirsa ditinjau dari aspek AIDCA sampai pads perhatian (Attention) sedangkan aspek minat, keinginan dan rasa percaya menurun sehingga mempengaruhi tindakan pembelian.

Item Type: Thesis (S1)
Uncontrolled Keywords: tingkatan Man, AIDCA
Subjects: Manajemen > Pemasaran
Divisions: Fakultas Ekonomi > Manajemen
Depositing User: Editor UAJY
Date Deposited: 09 Dec 2014 08:01
Last Modified: 09 Dec 2014 08:01
URI: http://e-journal.uajy.ac.id/id/eprint/6398

Actions (login required)

View Item View Item