PENGARUH KARAKTERISTIK WEBSITE TERHADAP KEPUASAN DAN DAMPAKNYA PADA KEPERCAYAAN KONSUMEN

Agustin, Jennifer (2014) PENGARUH KARAKTERISTIK WEBSITE TERHADAP KEPUASAN DAN DAMPAKNYA PADA KEPERCAYAAN KONSUMEN. S1 thesis, UAJY.

[img] Text (Halaman Judul)
EM019233.pdf

Download (1MB)
[img] Text (Bab I)
EM119233.pdf

Download (151kB)
[img] Text (Bab II)
EM219233.pdf

Download (194kB)
[img] Text (Bab III)
EM319233.pdf
Restricted to Registered users only

Download (194kB)
[img] Text (Bab IV)
EM419233.pdf
Restricted to Registered users only

Download (228kB)
[img] Text (Bab V)
EM519233.pdf

Download (606kB)

Abstract

Bisnis online saat ini berkembang dengan pesat. Untuk dapat memenagkan persaingan salah satu syarat yang harus dipenuhi adalah dengan menciptakan konsumen yang puas dan percaya pada produk yang dijual. Cara yang dapat dilakukan untuk meningkatkan kepuasan dan kepercayaan konsumen dapat dilakukan dengan memiliki karakteristik website yang bagus. Dimensi dari karakteristik website terdari dari kenyamanan belanja, desain situs, informatif, keamanan dan komunikasi. Tujuan yang hendak dicapai pada penelitian ini adalah untuk menguji pengaruh karakteristik website (kenyamanan belanja, desain situs, informatif, keamanan dan komunikasi) terhadap kepuasan dan kepercayaan konsumen bisnis online. Penelitian ini dilakukan di Yogyakarta yaitu pada 200 orang konsumen yang pernah melakukan pembelian melalui bisnis online. Hasil penelitian menunjukkan karakteristik website (kenyamanan belanja, desain situs, informatif, keamanan dan komunikasi) memiliki pengaruh yang positif dan signifikan terhadap kepuasan konsumen. Kepuasan konsumen memiliki pengaruh yang positif dan signifikan terhadap kepercayaan konsumen pada suatu bisnis online.

Item Type: Thesis (S1)
Uncontrolled Keywords: Karakteristik website, kepuasan dan loyalitas
Subjects: Manajemen > Pemasaran
Divisions: Fakultas Ekonomi > Manajemen
Depositing User: Editor UAJY
Date Deposited: 04 Feb 2015 09:46
Last Modified: 04 Feb 2015 09:47
URI: http://e-journal.uajy.ac.id/id/eprint/6721

Actions (login required)

View Item View Item