ANALISIS VALUE FOR MONEY UNTUK PENILAIAN KINERJA PROYEK JALAN SUB DINAS BINA MARGA DPUPK KABUPATEN BOYOLALI TAHUN ANGGARAN 2005

Sulistyaningrum, Bernadhetta Aquarti (2006) ANALISIS VALUE FOR MONEY UNTUK PENILAIAN KINERJA PROYEK JALAN SUB DINAS BINA MARGA DPUPK KABUPATEN BOYOLALI TAHUN ANGGARAN 2005. S1 thesis, UAJY.

[img] Text (Halaman Judul)
0EA13220.pdf

Download (228kB)
[img] Text (Bab I)
1EA13220.pdf

Download (155kB)
[img] Text (Bab II)
2EA13220.pdf

Download (230kB)
[img] Text (Bab III)
3EA13220.pdf
Restricted to Registered users only

Download (241kB)
[img] Text (Bab IV)
4EA13220.pdf
Restricted to Registered users only

Download (359kB)
[img] Text (Bab V)
5EA13220.pdf

Download (791kB)

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengevaluasi kinetja Sub Dinas Bina Marga DPUPK Kabupaten Boyolali Tahun 2005 dan membandingkannya dengan basil kinetja pada tahun 2004. Untuk mengevaluasi kinetja digunakan Analisis Value for Money, menilai kinetja berdasarkan ekonomi, efisiensi, dan efektivitas. Hasil evaluasi kinetja menunjukkan bahwa pada tahun 2005 Sub Dinas Bina Marga DPUPK Kabupaten Boyolali telah baik. Hal ini dapat dilihat baik dari segi ekonomi Sub Dinas Bina Marga DPUPK telah mampu melakukan penghematan sebesar Rp. 60.886.392,00 dari segi efisiensi, 38 proyek jalan Sub Dinas Bina Marga telah mampu melakukan efisiensi yaitu dengan anggaran yang telah disediakan mampu melakukan 100% realisasi fisik. Sedangkan efektivitas Sub Dinas Bina Marga DPUPK dapat menyelesaikan semua program yang ada sesuai dengan tujuan yang ada di DPUPK sehingga dapat dikatakan efektif. Dari hasil tersebut jika dibandingkan kinerja tahun 2004 maka Sub Dinas Pengairan dapat megalami peningkatan kinerja. Dapat dilihat dari segi ekonomi pada tahun 2004 dapat melakukan penghematan sebesar Rp 14.406.050,00 meningkat menjadi Rp 60.886.392,00. sedang dari segi efisiensi pada tahun 2005 lebih efisien dari tahun 2004. Dan dari segi efektivitas pada tahun 2004 dan 2005 telah bertindak efektif dengan tercapainya tujuan dari proyek yang ada.

Item Type: Thesis (S1)
Uncontrolled Keywords: Kinerja, Value for Money
Subjects: Akuntansi > Akuntansi Manejemen
Divisions: Fakultas Ekonomi > Akuntansi
Depositing User: Editor UAJY
Date Deposited: 09 Jun 2015 13:04
Last Modified: 09 Jun 2015 13:09
URI: http://e-journal.uajy.ac.id/id/eprint/7435

Actions (login required)

View Item View Item