KAJIAN TERHADAP PRASARANA DAN SARANA EVAKUASI PADA PROYEK KONSTRUKSI

Ramba, Juniastuti (2016) KAJIAN TERHADAP PRASARANA DAN SARANA EVAKUASI PADA PROYEK KONSTRUKSI. S2 thesis, UAJY.

[img] Text (Halaman Judul)
0MTS02306.pdf

Download (706kB)
[img] Text (Bab I)
1MTS02306.pdf

Download (182kB)
[img] Text (Bab II)
2MTS02306.pdf

Download (241kB)
[img] Text (Bab III)
3MTS02306.pdf
Restricted to Registered users only

Download (222kB)
[img] Text (Bab IV)
4MTS02306.pdf
Restricted to Registered users only

Download (2MB)
[img] Text (Bab V)
5MTS02306.pdf

Download (8MB)

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui sejauh mana penerapan tingkat kepentingan dan penerapan prasarana dan sarana evakuasi pada proyek konstruksi. Selain itu, penelitian ini juga melakukan kajian hubungan antara tingkat kepentingan dan penerapan sarana dan prasarana evakuasi terhadap hambatan pada proyek konstruksi, serta kajian hubungan antara hambatan penerapan sarana dan prasarana evakuasi dan cara penanganannya. Tinjauan pustaka dilakukan untuk mengumpulkan informasi mengenai sarana dan prasarana evakuasi, hambatan, dan cara penanganannya. Pengumpulan data dilakukan dengan cara menyebarkan kuesioner. Seperangkat pertanyaan dikembangkan untuk memperoleh pendapat dan keterangan dari responden mengenai situasi yang sebenarnya. Metode penelitian yang digunakan dalam penelitian ini adalah statsitika deskriptif, analisis rerata, dan analisis korelasi pearson. Berdasarkan hasil rerata diperoleh sepuluh variabel yang sangat penting dan selalu diterapkan, tiga variabel yang sangat penting dan kadang-kadang diterapkan, serta tujuh variabel yang sangat penting dan tidak pernah diterapkan. Hasil penelitian membuktikan bahwa beberapa proyek konstruksi tidak menerapkan sarana dan prasarana evakuasi karena besarnya hambatan yang terjadi dilapangan menyulitkan penerapan sistem jalur evakuasi.

Item Type: Thesis (S2)
Uncontrolled Keywords: sarana dan prasarana evakuasi, kepentingan dan penerapan, hambatan dan penanganan, proyek konstruksi
Subjects: Magister Teknik Sipil > Manajemen Konstruksi
Divisions: Pasca Sarjana > Magister Teknik Sipil
Depositing User: Editor UAJY
Date Deposited: 02 Mar 2016 13:06
Last Modified: 02 Mar 2016 13:06
URI: http://e-journal.uajy.ac.id/id/eprint/8880

Actions (login required)

View Item View Item