Pembangunan Sistem Pendukung Keputusan Penentuan Sertifikasi Guru Menggunakan Metode K-Nearest Neighbor

Erlinaningrum, Christina (2012) Pembangunan Sistem Pendukung Keputusan Penentuan Sertifikasi Guru Menggunakan Metode K-Nearest Neighbor. S1 thesis, UAJY.

[img]
Preview
Text (Halaman Judul)
0TF05499.pdf

Download (867kB) | Preview
[img]
Preview
Text (Bab I)
1TF05499.pdf

Download (416kB) | Preview
[img]
Preview
Text (Bab II)
2TF05499.pdf

Download (568kB) | Preview
[img] Text (Bab III)
3TF05499.pdf
Restricted to Registered users only

Download (1MB)
[img] Text (Bab IV)
4TF05499.pdf
Restricted to Registered users only

Download (1MB)
[img]
Preview
Text (Bab V)
5TF05499.pdf

Download (6MB) | Preview

Abstract

Saat ini di lingkungan guru, para guru sering membahas mengenai sertifikasi guru. Banyaknya guru yang mengeluhkan proses sertifikasi guru yang tidak transparan, misalnya guru yang usia muda serta masa kerja yang rendah tetapi memiliki pendidikan yang lebih tinggi (strata satu) mendapat kesempatan lebih dulu untuk mengikuti sertifikasi daripada guru yang memiliki pengalaman jam kerja yang lebih lama. Hal ini memicu rasa ketidakadilan dikalangan guruguru. Penelitian ini akan mencoba membangun sebuah sistem pendukung keputusan untuk menentukan lolos atau tidak lolos sertifikasi guru pada setiap guru. Metode yang akan digunakan adalah K-Nearest Neighbor (KNN). Knearest Neighbor merupakan metode untuk melakukan klasifikasi terhadap objek berdasarkan data pembelajaran yang datanya paling dekat dengan objek tersebut, sehingga dapat memberikan kemudahan bagi guru dalam menentukan apakah lolos atau tidak lolos sertifikasi guru sesuai dengan parameter masing-masing guru, yaitu berdasarkan masa kerja, usia, golongan, beban kerja (jam mengajar), tugas tambahan, dan prestasi kerja. Sistem pendukung keputusan ini merupakan salah satu sistem yang efisien. Efisiensi sistem tersebut terletak pada penentuan lolos atau tidak lolos sertifikasi guru secara komputerisasi, tidak lagi secara manual. Dengan demikian dapat mengatasi masalah yang dihadapi guru selama ini.

Item Type: Thesis (S1)
Uncontrolled Keywords: Sistem Pendukung Keputusan, sertifikasi guru, K-Nearest Neighbor (KNN).
Subjects: Teknik Informatika > Soft Computing
Divisions: Fakultas Teknologi Industri > Teknik Informatika
Depositing User: Editor UAJY
Date Deposited: 10 Apr 2013 07:50
Last Modified: 02 May 2013 13:50
URI: http://e-journal.uajy.ac.id/id/eprint/104

Actions (login required)

View Item View Item