LANDASAN KONSEPTUAL PERENCANAAN DAN PERANCANGAN RUMAH SAKIT HEWAN ZOONOSIS RISK REDUCTION DI SLEMAN, D.I.Y

PARAMITA, SEPTA DYAH (2016) LANDASAN KONSEPTUAL PERENCANAAN DAN PERANCANGAN RUMAH SAKIT HEWAN ZOONOSIS RISK REDUCTION DI SLEMAN, D.I.Y. S1 thesis, UAJY.

[img] Text (Halaman Judul)
0TA14472.pdf

Download (1MB)
[img] Text (Bab I)
1TA14472.pdf

Download (574kB)
[img] Text (Bab II)
2TA14472.pdf

Download (1MB)
[img] Text (Bab III)
3TA14472.pdf

Download (1MB)
[img] Text (Bab IV)
4TA14472.pdf
Restricted to Registered users only

Download (1MB)
[img] Text (Bab V)
5TA14472a.pdf
Restricted to Registered users only

Download (7MB)
[img] Text (Bab VI)
6TA14472.pdf

Download (2MB)

Abstract

Dewasa ini perkembangan jumlah populasi hewan di tengah-tengah masyarakat mengalami peningkatan, hal ini disebabkan oleh minat masyarakat untuk memelihara hewan peliharaan dan kebutuhan primer seperti konsumsi pangan hewani dari tahun ketahun mengalami kenaikan. Dibalik berlangsungnya kehidupan hewan di tengah-tengah lingkungan masyarakat, terdapat potensi-potensi gangguan kesehatan hewan yang juga berbahaya bagi masyarakat apabila kurangnya kepedulian terhadap kebersihan dan kesehatan hewan yang umumnya dianggap remeh. Zoonosis merupakan jenis penyakit menular pada hewan berupa virus yang media penyebaran dapat melalui hewan ke hewan, manusia ke hewan, dan hewan ke manusia yang dapat menyebabkan kematian. Zoonosis menjadi perhatian penting untuk pemerintah bagaimana upaya penekanan jumlah korban akibat zoonosis yang selalu mengalami peningkatan. Upaya pemerintah cukup terhambat dengan kurangnya fasilitas penyedia jasa medik veteriner (Hewan). Rumah Sakit Hewan yang merupakan jenis jasa medik veteriner terbesar dibuat khusus untuk Zoonosis Risk Reduction tidak semata-mata untuk fasilitas hewan, namun sebagai wujud fasilitas untuk menjaga lingkungan yang sehat sehingga masyarakat terhindar dari penularan virus. Hal ini diwujudkan melalui penerapan upaya/cara pengurangan risiko sesuai ketentuan pada eksterior dan interior Rumah Sakit Hewan yang fokus pada aspek kesehatan namun tidak menghilangkan kenyaman, sehingga fasilitas ini akan berfungsi dengan tepat untuk risiko zoonosis.

Item Type: Thesis (S1)
Uncontrolled Keywords: Hewan, Masyarakat, Zoonosis, Rumah Sakit Hewan, Zoonosis Risk Reduction, Eksterior, Interior, Sehat, dan Nyaman
Subjects: Arsitektur > Teknologi Arsitektural
Penelitian Dosen > Arsitektur > Teknologi Arsitektural
Divisions: Fakultas Teknik > Program Studi Arsitektur
Depositing User: Editor UAJY
Date Deposited: 11 Nov 2016 11:36
Last Modified: 11 Nov 2016 11:36
URI: http://e-journal.uajy.ac.id/id/eprint/10762

Actions (login required)

View Item View Item