PENGARUH PROFITABILITAS PERUSAHAAN, UKURAN PERUSAHAAN, AFILIASI KAP, DAN OPINI AUDIT TERHADAP AUDIT DELAY (Studi pada Perusahaan-Perusahaan LQ45 yang Terdaftar pada BEI)

Putra, Tri Nugroho Adi (2016) PENGARUH PROFITABILITAS PERUSAHAAN, UKURAN PERUSAHAAN, AFILIASI KAP, DAN OPINI AUDIT TERHADAP AUDIT DELAY (Studi pada Perusahaan-Perusahaan LQ45 yang Terdaftar pada BEI). S1 thesis, UAJY.

[img] Text (Tri Nugroho Adi Putra)
EA19848.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (4MB)

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh profitabilitas perusahaan, ukuran perusahaan, afiliasi KAP dan opini audit secara parsial terhadap audit delay. Populasi dari penelitian ini adalah perusahaan yang terdaftar dalam BEI dan masuk pada ILQ-45. Sampel yang digunakan dalam penelitian ini adalah perusahaan yang termasuk dalam ILQ-45 pada tahun 2012-2015. Terdapat 104 sampel yang terdiri dari 26 perusahaan yang diambil menggunakan purposive sampling. Pengujian prasyarat analisis meliputi uji normalitas, uji multikolinieritas, uji heteroskedastisitas dan uji autokorelasi, serta analisis regresi linear berganda. Hasil penelitian menunjukkan bahwa variabel profitabilitas perusahaan, ukuran perusahaan berpengaruh negatif dan signifikan terhadap audit delay. Sedangkan variabel afiliasi KAP dan opini audit tidak berpengaruh terhadap audit delay. Koefisien determinasi penelitian ini sebesar 0,142, yang berarti variabel bebas dalam penelitian ini memiliki pengaruh sebesar 14,2% terhadap audit delay

Item Type: Thesis (S1)
Uncontrolled Keywords: Audit delay, ukuran perusahaan, profitabilitas perusahaan, afiliasi KAP, opini audit
Subjects: Akuntansi > Auditing dan Sistem Informasi
Divisions: Fakultas Ekonomi > Akuntansi
Depositing User: Editor UAJY
Date Deposited: 02 Mar 2018 12:32
Last Modified: 02 Mar 2018 12:32
URI: http://e-journal.uajy.ac.id/id/eprint/14110

Actions (login required)

View Item View Item