Pembangunan sistem informasi reservasi di gua Kerep Abarawa

Silitubun, Oktavianus Cash (2016) Pembangunan sistem informasi reservasi di gua Kerep Abarawa. S1 thesis, UAJY.

[img] Text (Oktavianus Cash Silitubun)
TIF06402.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (8MB)

Abstract

Reservasi yang terjadi di GMKA masih menggunakan sistem pencatatan manual untuk pemesanan tempat. Pencatatan manual terkadang ditemukan kesalahan yang disebabkan oleh karyawan atau penggelola (human error). Tim pengelola Gua Maria Kerep Ambarawa berencana untuk membangun sistem baru yang dapat menangani masalah ini. Sistem yang telah ada dan dipergunakan oleh pengelola Gua Maria Kerep Ambarawa memiliki fungsi untuk menampilkan informasi tentang jadwal novena yang dilakukan di GMKA, dan beberapa informasi mengenai GMKA. Sistem yang telah dipergunakan oleh GMKA tidak menangani proses pemesanan tempat. Masalah ini dapat dipecahkan dengan membangun sebuah sistem informasi berbasis web yang memungkinkan untuk melakukan pemesanan tempat. Sistem informasi ini berisi dengan informasi dari Gua Maria Kerep Ambarawa dan sistem ini dapat dengan mudah untuk melakukan proses pemesanan tempat. Sistem informasi ini dibangun dengan memanfaatkan framework CodeIgniter, menggunakan database MySql, bahasa PHP dan untuk pengembangannya menggunakan XAMPP dan Notepad ++ Dengan tercipta sistem ini, pengelola Gua Maria Kerep Ambarawa dapat mengatasi masalah dalam menangani proses pemesanan tempat.

Item Type: Thesis (S1)
Uncontrolled Keywords: Gua Maria Kerep Ambarawa, Sistem Informasi
Subjects: Magister Teknik Informatika > Soft Computing
Divisions: Fakultas Teknologi Industri > Teknik Informatika
Depositing User: Editor UAJY
Date Deposited: 30 Apr 2018 08:32
Last Modified: 30 Apr 2018 08:32
URI: http://e-journal.uajy.ac.id/id/eprint/14543

Actions (login required)

View Item View Item