Fauzi, Ibnu and Basuki, Imam (2016) KAJIAN KELAYAKAN PEMBANGUNAN JALUR KERETA API ANTARA BOROBUDUR - PARANGTRITIS (RUTE YOGYAKARTA - PARANGTRITIS). In: The 19 th International Symposium of FSTPT (Forum Studi Transportasi antar Perguruan Tinggi ), October 11-13, 2016, Yogyakarta, Indonesia.
|
Text (Ibnu Fauzi and Imam Basuki)
Kajian Kelayakan Pembangunan Jalur KA Borobudur-Parangtritis_Ibnu_2016.pdf Download (2MB) | Preview |
Abstract
Rencana pembangunan jaringan jalur KA antara Yogyakarta-Borobudur (utara) dan Yogyakarta- Parangtritis (selatan) yang tertuang dalam Rencana Tata Ruang dan Wilayah Propinsi DIY 2009-2029 perlu adanya kajian awal kelayakan proyek berkaitan penentuan trase yang sesuai dengan potensi demand, rencana pengembangan wilayah, kondisi topografi, geologi, serta guna lahan. Untuk menentukan potensi demand dilakukan survey stated preference dari 321 responden 52% memilih mungkin naik dan sebanyak 40.67% responden pasti naik. Analisis potensi demand diperoleh potensi penumpang 25.761 penumpang/hari untuk rute Parangtritis–Borobudur dan arah sebaliknya 9.756 penumpang/hari pada awal pengoperasian KA tahun 2020. Didalam penentuan prioritas pengembangan jaringan KA Rute Yogyakarta-Parangtritis dilakukan analisis multi kriteria, dari tiga alternatif jalur diperoleh hasil prioritas pertama adalah jalur tengah Yogyakarta/Tugu–Bantul–Parangtritis dengan panjang rute 28.2 km. Prioritas kedua jalur timur Yogyakarta/Brambanan–Imogiri–Parangtritis panjang rute 40 km dan ketiga jalur barat Yogyakarta/Patukan–Bantul–Parangtritis panjang rute 26.2 km
Item Type: | Conference or Workshop Item (Paper) |
---|---|
Uncontrolled Keywords: | Demand, stated preference, jalur, trase, kereta api, jalan rel |
Subjects: | Sipil > Transportasi Sipil > Transportasi |
Divisions: | Fakultas Teknik > Program Studi Teknik Sipil |
Depositing User: | editor2 dua uajy |
Date Deposited: | 22 Jun 2021 10:40 |
Last Modified: | 22 Jun 2021 10:40 |
URI: | http://e-journal.uajy.ac.id/id/eprint/24213 |
Actions (login required)
View Item |