PERLAKUAN AKUNTANSI BIAYA EMISI SAHAM PERUSAHAAN YANG MELAKUKAN INITIAL PUBLIC OFFERING DI BURSA EFEK INDONESIA

SARI, ZENNY IKA WIDYA PERMATA (2009) PERLAKUAN AKUNTANSI BIAYA EMISI SAHAM PERUSAHAAN YANG MELAKUKAN INITIAL PUBLIC OFFERING DI BURSA EFEK INDONESIA. S1 thesis, UAJY.

[img]
Preview
Text (Halaman Judul)
0EA15476.pdf

Download (659kB) | Preview
[img]
Preview
Text (Bab I)
1EA15476.pdf

Download (141kB) | Preview
[img]
Preview
Text (Bab II)
2EA15476.pdf

Download (198kB) | Preview
[img] Text (Bab III)
3EA15476.pdf
Restricted to Registered users only

Download (136kB)
[img]
Preview
Text (Bab IV)
4EA15476.pdf

Download (352kB) | Preview

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui ketepatan perlakuan akuntansi biaya emisi saham perusahaan yang melakukan Initial Public Offering (IPO) di Bursa Efek Indonesia (BEI) sebagai pengurang agio modal saham. Data yang dianalisis adalah data biaya emisi perusahaan-perusahaan yang melakukan IPO di BEI hingga akhir tahun 2007, yaitu sebanyak 324 perusahaan. Alat ukur yang digunakan adalah definisi, pengukuran, pengakuan, dan pelaporan dari biaya, aset, maupun beban berdasarkan Standar Akuntansi Keuangan (SAK) dan Statement of Financial Accounting Concepts (SFAC). Hasil analisis data menunjukkan bahwa perlakuan biaya emisi saham perusahaan yang melakukan IPO di BEI sebagai pengurang agio modal saham kurang tepat ditinjau dari konsep akuntansi.

Item Type: Thesis (S1)
Subjects: Akuntansi > Akuntansi Keuangan
Divisions: Fakultas Ekonomi > Akuntansi
Depositing User: Editor UAJY
Date Deposited: 02 Jul 2013 13:23
Last Modified: 02 Jul 2013 13:23
URI: http://e-journal.uajy.ac.id/id/eprint/2738

Actions (login required)

View Item View Item