PENGARUH PERSEPSI KUALITAS LAYANAN, KUALITAS PRODUK, DAN KEWAJARAN HARGA TERHADAP KEPUASAN PELANGGAN DAN NIAT PEMBELIAN ULANG (STUDI PADA BENGKEL PERFORMA AUTOFORIA)

Atmadja, Marcellino Surya (2024) PENGARUH PERSEPSI KUALITAS LAYANAN, KUALITAS PRODUK, DAN KEWAJARAN HARGA TERHADAP KEPUASAN PELANGGAN DAN NIAT PEMBELIAN ULANG (STUDI PADA BENGKEL PERFORMA AUTOFORIA). S1 thesis, UNIVERSITAS ATMA JAYA YOGYAKARTA.

[img]
Preview
Text (Marcellino Surya Atmadja)
200325719_Bab 0.pdf

Download (242kB) | Preview
[img]
Preview
Text
200325719_Bab 1.pdf

Download (372kB) | Preview
[img]
Preview
Text
200325719_Bab 2.pdf

Download (384kB) | Preview
[img] Text
200325719_Bab 3.pdf
Restricted to Registered users only

Download (458kB)
[img] Text
200325719_Bab 4.pdf
Restricted to Registered users only

Download (368kB)
[img]
Preview
Text
200325719_Bab 5.pdf

Download (1MB) | Preview

Abstract

Niat pembelian ulang dan kepuasan pelanggan merupakan hal yang penting bagi perushaan dalam kelangsungan bisnisnya. Pada penelitian ini hal tersebut diteliti pada bengkel Performa Autoforia. Penelitian ini memiliki tujuan untuk mengetahui sejauh mana persepsi kualitas layanan, kualitas produk, dan kewajaran harga berpengaruh terhadap kepuasan pelanggan dan niat pembelian ulang. Penelitian ini mengumpulkan 120 responden yang memenuhi kriteria. Metode purposive sampling dan skala Likert 5 poin digunakan dalam penelitian ini melalui Google Form. Penelitian ini menggunakan alat analisis data yaitu IBM SPSS 29. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa persepsi kualitas layanan, persepsi kualitas produk, dan persepsi kewajaran harga (perceived price fairness) berpengaruh secara positif dan signifikan terhadap kepuasan pelanggan dan niat pembelian ulang.

Item Type: Thesis (S1)
Uncontrolled Keywords: Persepsi kualitas layanan, persepsi kualitas produk, persepsi kewajaran harga (perceived price fairness), kepuasan pelanggan, niat pembelian ulang
Subjects: Manajemen > Operasi dan Sistem Informasi
Divisions: Fakultas Ekonomi > Manajemen
Depositing User: Editor 3 uajy
Date Deposited: 15 Oct 2024 17:47
Last Modified: 15 Oct 2024 17:47
URI: http://e-journal.uajy.ac.id/id/eprint/32609

Actions (login required)

View Item View Item