PERAN NILAI FUNGSIONAL DAN NILAI PSIKOLOGIS DALAM MEMEDIASI PENGARUH PERCEIVED BRAND GLOBALNESS DAN PERCEIVED BRAND LOCALNESS TERHADAP RETAIL PATRONAGE (Studi Pada Konsumen Indomaret, Circle K, Hero Supermarket dan Super Indo di Yogyakarta)

Sandra, Silvia (2014) PERAN NILAI FUNGSIONAL DAN NILAI PSIKOLOGIS DALAM MEMEDIASI PENGARUH PERCEIVED BRAND GLOBALNESS DAN PERCEIVED BRAND LOCALNESS TERHADAP RETAIL PATRONAGE (Studi Pada Konsumen Indomaret, Circle K, Hero Supermarket dan Super Indo di Yogyakarta). p.1-15.

[img] Text (Jurnal Skripsi)
Karya Ilmiah.pdf

Download (390kB)

Abstract

Hasil dari penelitian ini menemukan bahwa: (1) Pada Hero Supermarket, PBG dan PBL mempengaruhi retail patronage melalui nilai fungsional dan psikologis; (2) Pada Super Indo dan Indomaret, nilai fungsional tidak memediasi pengaruh PBG terhadap retail patronage, tetapi memediasi pengaruh PBL terhadap retail patronage, dan nilai psikologis memediasi pengaruh PBG dan PBL terhadap retail patronage; (3) Pada Circle K, nilai fungsional dan nilai psikologis tidak memediasi pengaruh PBG terhadap retail patronage, namun memediasi pengaruh PBL terhadap retail patronage; (4) identitas konsumen tidak memoderasi hubungan antara PBG dan PBL dengan nilai fungsional dan nilai psikologis; (5) konsumen tidak memiliki persepsi yang berbeda pada retail patronage, nilai fungsional, nilai psikologis, PBL dan PBG jika ditinjau dari identitas konsumen; (6) Ditinjau dari Country of origin, pada ritel supermarket, terdapat perbedaan persepsi konsumen pada retail patronage, nilai fungsional, nilai psikologis, PBL dan PBG, sedangkan pada ritel minimarket, konsumen memiliki persepsi yang berbeda pada retail patronage, nilai fungsional dan nilai psikologis.

Item Type: Article
Uncontrolled Keywords: Perceived Brand Globalness, Perceived Brand Localness, Nilai Fungsional, Nilai Psikologis, Retail Patronage, Identitas Konsumen dan Country of Origin.
Subjects: Manajemen > Pemasaran
Divisions: Fakultas Ekonomi > Manajemen
Depositing User: Editor UAJY
Date Deposited: 13 Aug 2014 08:44
Last Modified: 13 Aug 2014 08:44
URI: http://e-journal.uajy.ac.id/id/eprint/5616

Actions (login required)

View Item View Item