KEPERCAYAAN MEREK DALAM HUBUNGAN KAUSAL KUALITAS LAYANAN MISTER BURGER DENGAN KESEDIAAN KONSUMEN MELAKUKAN WORD OF MOUTH

Galuh Revembria, Lidwina (2009) KEPERCAYAAN MEREK DALAM HUBUNGAN KAUSAL KUALITAS LAYANAN MISTER BURGER DENGAN KESEDIAAN KONSUMEN MELAKUKAN WORD OF MOUTH. S1 thesis, UAJY.

[img] Text (Halaman Judul)
EM015403.pdf

Download (241kB)
[img] Text (Bab I)
EM115403.pdf

Download (104kB)
[img] Text (Bab II)
EM215403.pdf

Download (185kB)
[img] Text (Bab III)
EM315403.pdf
Restricted to Registered users only

Download (230kB)
[img] Text (Bab IV)
EM415403.pdf
Restricted to Registered users only

Download (699kB)
[img] Text (Bab V)
EM515403.pdf

Download (1MB)

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui dan menganalisis: pengaruh kualitas layanan Mister Burger terhadap Word of Mouth yang dimediasi oleh kepercayaan merek dan dimoderasi oleh frekuensi kunjungan. Metode penelitian yang digunakan dalam penelitian ini adalah (1) telaah/kajian literature, (2) kuesioner. Dari penelitian ini diperoleh: Pertama, kepercayaan merek memediasi sepenuhnya hubungan kualitas layanan dengan kesediaan konsumen melakukan Word of Mouth. Kedua, kualitas layanan berpengaruh secara signifikan terhadap kepercayaan merek. Ketiga, kualitas layanan berpengaruh secara signifikan terhadap Word of Mouth. Keempat, kepercayaan merek dan dimensi kualitas layanan (dimensi reliability) berpengaruh secara signifikan terhadap Word of Mouth. Kelima, frekuensi kunjungan tidak memperkuat (memoderasi) hubungan kualitas layanan dengan WOM. Keenam, frekuensi kunjungan memperkuat (memoderasi) kualitas layanan (dimensi empathy 3) dengan kepercayaan merek. Ketujuh, frekuensi kunjungan tidak memperkuat (memoderasi) hubungan kepercayaan merek dan WOM. Kedelapan, terdapat perbedaan penilaian atas kualitas layanan Mister Burger, kepercayaan merek, dan WOM jika ditinjau dari perbedaan karakteristik konsumen. Kesembilan, semua dimensi kualitas layanan dinilai baik oleh konsumen, disamping itu konsumen memiliki kepercayaan merek terhadap Mister Burger dan juga konsumen bersedia untuk melakukan WOM.

Item Type: Thesis (S1)
Uncontrolled Keywords: Kualitas layanan, kepercayaan merek, Word of Mouth
Subjects: Manajemen > Pemasaran
Divisions: Fakultas Ekonomi > Manajemen
Depositing User: Editor UAJY
Date Deposited: 02 Dec 2014 08:16
Last Modified: 02 Dec 2014 08:16
URI: http://e-journal.uajy.ac.id/id/eprint/6383

Actions (login required)

View Item View Item