PENGARUH KUALITAS WEBSITE PADA PERCEIVED TRUST DAN NIAT BELI ULANG: PENGUJIAN EFEK MODERASI VARIABEL WEBSITE BRAND DAN PERSEPSI NILAI

Baiin, Jessica Threskeia (2016) PENGARUH KUALITAS WEBSITE PADA PERCEIVED TRUST DAN NIAT BELI ULANG: PENGUJIAN EFEK MODERASI VARIABEL WEBSITE BRAND DAN PERSEPSI NILAI. S1 thesis, UAJY.

[img] Text (Halaman Judul)
0EM19772.pdf

Download (841kB)
[img] Text (Bab I)
1EM19772.pdf

Download (338kB)
[img] Text (Bab II)
2EM19772.pdf

Download (489kB)
[img] Text (Bab III)
3EM19772.pdf
Restricted to Registered users only

Download (245kB)
[img] Text (Bab IV)
4EM19772.pdf
Restricted to Registered users only

Download (465kB)
[img] Text (Bab V)
5EM19772.pdf

Download (1MB)

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis pengaruh kualitas wesbsite pada perceived trust dan niat beli ulang: pengujian efek moderasi variabel website brand dan persepsi nilai. Populasi dari penelitian ini adalah masyarakat Yogyakarta yang pernah menggunakan Online Travel Agent dan melakukan reservasi hotel. Sampel dalam penelitian ini adalah warga Yogyakarta yang sudah bekerja dan mahasiswa yang pernah menggunakan dan melakukan reservasi hotel melalui Online Travel Agent. Teknik pengambilan sampel dilakukan dengan Purposive Sampling. Pembagian data pada penelitian ini dilakukan dengan membagikan kuesioner kepada 350 responden. Penelitian ini menggunakan alat analisis deskriptif statistik dan analisis regresi variabel moderator dengan bantuan SPSS versi 20. Hasil penelitian menunjukkan bahwa kualitas website memiliki pengaruh pada perceived trust dan niat beli ulang. Selain itu, website brand dan persepsi nilai terbukti berfungsi sebagai variabel moderasi yang memperkuat hubungan antara kualitas website dan perceived trust, juga perceived trust dan niat beli ulang.

Item Type: Thesis (S1)
Uncontrolled Keywords: Kualitas website, Perceived trust, Niat beli ulang, Website brand, Persepsi nilai.
Subjects: Manajemen > Pemasaran
Divisions: Fakultas Ekonomi > Manajemen
Depositing User: Editor UAJY
Date Deposited: 14 Mar 2017 12:44
Last Modified: 14 Mar 2017 12:44
URI: http://e-journal.uajy.ac.id/id/eprint/11360

Actions (login required)

View Item View Item