REVITALISASI PUSAT KONSERVASI GAJAH DI TAMAN NASIONAL WAY KAMBAS, LAMPUNG TIMUR

Fijriani, Mona (2017) REVITALISASI PUSAT KONSERVASI GAJAH DI TAMAN NASIONAL WAY KAMBAS, LAMPUNG TIMUR. S1 thesis, UAJY.

[img] Text (Halaman Judul)
TA142790.pdf

Download (321kB)
[img] Text (Bab I)
TA142791.pdf

Download (353kB)
[img] Text (Bab II)
TA142792.pdf

Download (519kB)
[img] Text (Bab III)
TA142793.pdf

Download (543kB)
[img] Text (Bab IV)
TA142794.pdf
Restricted to Registered users only

Download (396kB)
[img] Text (Bab V)
TA142795.pdf
Restricted to Registered users only

Download (2MB)
[img] Text (Bab VI)
TA142796.pdf

Download (8MB)

Abstract

Revitalisasi Pusat Konservasi Gajah di Taman Nasional Way Kambas, Lampung Timur merupakan suatu wujud upaya bagi perlindungan dan pelestarian spesies Gajah Sumatera. Proyek ini mewadahi aktivitas yang berhubungan dengan kehidupan spesies Gajah Sumatera sehari-hari yang meliputi fasilitas konservasi dan wisata. Fasilitas konservasi yang disediakan berupa kandang inap gajah, kandang isolasi gajah, kandang sosialisasi gajah, klinik gajah, kantor pengelola, perumahan pawang gajah (mahout), serta gudang pakan. Fasilitas wisata berupa area rekreasi yaitu visitors centre, ruang audiovisual, area menunggang gajah, amphitheater, dan cottage. Permasalahan pada Revitalisasi Pusat Konservasi Gajah di Taman Nasional Way Kambas, Lampung Timur adalah Bagaimana wujud rancangan Revitalisasi Pusat Konservasi Gajah di Taman Nasional Way Kambas, Lampung Timur yang bersuasana edukatif-rekreatif melalui pengolahan tata massa dan tata ruang dengan pendekatan perilaku gajah? Oleh karena itu, dilakukan pengolahan elemen arsitektural yang menampilkan tata massa dan tata ruang yang edukatif-rekreatif. Pengolahan ini diselesaikan melalui pendekatan Perilaku Gajah. Melalui rencana revitalisasi ini, diharapkan Pusat Konservasi Gajah di Taman Nasional Way Kambas, Lampung Timur bisa kembali menjadi wadah perlindungan dan pelestarian spesies Gajah Sumatera yang tertata dan terencana sehingga mampu memberikan solusi yang tepat baik terhadap keberlangsungan hidup spesies Gajah Sumatera maupun terhadap peningkatan sektor pariwisatanya.

Item Type: Thesis (S1)
Uncontrolled Keywords: gajah sumatera, konservasi, wisata, ruang luar-ruang dalam, perilaku gajah
Subjects: Arsitektur > Lingkungan Kawasan
Penelitian Dosen > Arsitektur > Lingkungan Kawasan
Divisions: Fakultas Teknik > Program Studi Arsitektur
Depositing User: Editor UAJY
Date Deposited: 22 Mar 2017 12:16
Last Modified: 22 Mar 2017 12:16
URI: http://e-journal.uajy.ac.id/id/eprint/11433

Actions (login required)

View Item View Item