PENGARUH FAKTOR-FAKTOR INTERNAL-EKSTERNAL DAN RISIKO TERHADAP KINERJA USAHA MIKRO KECIL MENENGAH (Studi pada usaha bengkel motor di Kabupaten Sambas, Kalimantan Barat)

Pratama, Andreas (2022) PENGARUH FAKTOR-FAKTOR INTERNAL-EKSTERNAL DAN RISIKO TERHADAP KINERJA USAHA MIKRO KECIL MENENGAH (Studi pada usaha bengkel motor di Kabupaten Sambas, Kalimantan Barat). S1 thesis, Universitas Atma Jaya Yogyakarta.

[img]
Preview
Text (Andreas Pratama)
160322457_bab 0.pdf

Download (493kB) | Preview
[img]
Preview
Text
160322457_bab 1.pdf

Download (195kB) | Preview
[img]
Preview
Text
160322457_bab 2.pdf

Download (305kB) | Preview
[img] Text
160322457_bab 3.pdf
Restricted to Registered users only

Download (221kB)
[img] Text
160322457_bab 4.pdf
Restricted to Registered users only

Download (233kB)
[img]
Preview
Text
160322457_bab 5.pdf

Download (261kB) | Preview

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui dan menganalisis pengaruh faktor internal, eksternal dan risiko terhadap kinerja UMKM (usaha mikro kecil menengan) pada usaha bengkel motor di Kabupaten Sambas, Kalimantan Barat. Sampel pada penelitian ini yaitu 100 dan cara pengambilan sampel menggunakan purposive sampling yaitu UMKM yang bergerak di usaha bengkel motor dan sudah beroperasi selama 6 bulan. Teknik analisis data pada penelitian ini menggunakan Analisis Regresi Backward dengan SPSS 24. Hasil penelitian yang diperoleh menunjukan bahwa faktor internal berpengaruh positif dan signifikan terhadap kinerja UMKM, faktor eksternal tidak berpengaruh signifikan terhadap kinerja UMKM, manajemen risiko berpengaruh positif dan signfikan terhadap kinerja UMKM.

Item Type: Thesis (S1)
Uncontrolled Keywords: Faktor internal, faktor eksternal, manajemen risiko, kinerja UMKM.
Subjects: Manajemen > Operasi dan Sistem Informasi
Divisions: Fakultas Ekonomi > Manajemen
Depositing User: Editor 3 uajy
Date Deposited: 27 Jul 2022 08:29
Last Modified: 27 Jul 2022 08:29
URI: http://e-journal.uajy.ac.id/id/eprint/27065

Actions (login required)

View Item View Item